News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Piala Asia U16

Tiga Faktor Pendukung Timnas U-16 Indonesia Layak Jadi Juara Grup C Piala Asia U-16 2018

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Para pemain Timnas U-16 Indonesia dan Vietnam menyanyikan lagu kebangsaan jelang pertandingan Grup C Piala Asia U-16 2018 di Stadion Bukit Jalil, 24 September 2018.

2. Ungguli Grup C

Di Grup C saat ini, Timnas U-16 Indonesia lebih unggul dari India.

Ketika bertemua Iran, Indonesia menang 2-0.

Namun, India hanya mampu bermain 0-0 dengan runner-up Piala Asia U-16 2016 itu.

Saat bersua Vietnam, India menang 1-0, tapi dengan Indonesia 1-1.

Namun, dari sisi peringkat, Iran lebih hebat dari Vietnam.

Keberhasilan Indonesia membungkam Iran 2-0 bahkan menuai pujian dari India dan Vietnam.

3. Prestasi Piala Asia

India sudah delapan kali tampil di Piala Asia U-16, termasuk tahun ini.

Namun, India sujdah merasakan 10 kali gagal lolos ke Piala Asia U-16 sejak tahun 1985.

Prestasi terbaik India di Piala Asia U-16 adalah perempat final 2002 saat digelar di Uni Emirat Arab.

Sedangkan Indonesia baru enam kali tampil di Piala Asia U-16, termasuk tahun ini.

Garuda Asia gagal lolos ke Piala Asia U-16 sebanyak sembilan kali.

Khusus pada Piala Asia U-16 2016 di India, Indonesia didiskualifikasi karena sanksi FIFA.

Prestasi terbaik Indonesia di Piala Asia U-16 adalah urutan keeempat tahun 1990 di Uni Emirat Arab.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini