News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1

Bursa Gaet Pemain Maupun Pelatih Liga 1 Makin Santer

Editor: Toni Bramantoro
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pelatih Persija Jakarta Stefano Cugurra Teco saat diwawancarai setelah memimpin latihan di Lapangan Sutasoma, Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu (5/12/2018).

Sayang, klub Negeri Jiran yang dimaksud belum diketahui.

Pemain sayap naturalisasi Indonesia, Esteban Vizcarra sangat mungkin meninggalkan Sriwijaya FC.

Klub asal Palembang itu degradasi ke Liga 2 2019 jadi penyebab Vizcarra memilih destinasi baru.

Baca: Istri Tolak Ajakan Hingga 4 Kali, Herman Seventen Ajak Anak Bermain Seharian di Mall

Sejauh ini, eks klub Vizcarra yang juga klub promosi Liga 1 2019, Semen Padang dikabarkan siap menampung.

Namun, duo klub besar Persija dan Persib sejak sebelum musim 2018 usai, mereka juga dikaitkan dengan tujuan baru Vizcarra.

Sama seperti Vizcarra, Beto sangat mungkin meninggalkan Sriwijaya FC dengan alasan sama.

Namun, klub yang dipilih Alberto Goncalves untuk 2019 masih belum diketahui.

Walaupun, Persija kabarnya yang berada di posisi terdepan sebagai penampung Beto.

Sedangkan Beto saat ini sedang berada di tanah kelahirannya, Brasil untuk berlibur.

Gelandang Nerius Alom sedang galau saat ini.

Sebab, dia dikabarkan kerasan bersama PSIS Semarang, tetapi hal itu bisa berubah.

Persipura dikaitkan dengan adik dari Nelson Alom, sehingga Nerius pun dalam kebimbangan.

Sebab, Persipura serius mendatangkannya dan klub ini berada di kampung halamanya.

Top skor Liga 1 2018 ini kabarnya sudah mengatakan bye dengan PS Tira.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini