News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1

Bhayangkara FC Vs Semen Padang: Lawan Tanpa Dua Striker Asing, Paul Munster Ogah Pandang Enteng

Penulis: Abdul Majid
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pelatih Bahayangkara FC Paul Munster saat hadir dalam konferensi pers jelang laga kontra Semen Padang di Stadion PTIK, Jakarta, Jumat (1/11/2019).

“Mereka juga kan datang dengan motivasi tinggi, karena ketika mereka dapat tiga poin mereka akan keluar dari zona degradasi,” kata Paul.

Bima Sakti Kenang Sosok dan Pribadi Alfin Lestaluhu: Ada Hal Mengejutkan di Momen Adu Penalti

Hal-Hal Seputar Meninggalnya Pemain Timnas U-16 Alfin Lestaluhu: Kesehatan Menurun di Pengungsian

Berlangsung, Link Live Streaming Perseru Badak Lampung FC vs Arema FC: Siaran Langsung Indosiar

Gunakan Strategi Khusus

Bhayangkara FC tampaknya tak ingin menyia-nyiakan kesempatan saat berjumpa dengan Semen Padang yang kini berada di peringkat paling dasar pada lanjutan Liga 1 2019 di Stadion PTIK, Jakarta, Sabtu (2/11/2019).

Buktinya, setelah menang dari PSM Makassar, skuat The Guardian langsung kembali digeber dengan melakukan persiapan.

Pelatih Paul Munster pun mengakui dirinya sudah menyiapkan taktikal khusus untuk laga kontra Semen Padang.

Strategi itu bahkan sebelumnya berhasil ia terapkan saat timnya mengalahkan PSM Makassar dengan skor 3-2.

“Setiap pertandingan pastinya berbeda. Karena penting juga saya mengubah saat pertandingan berjalan, dan bagusnya dipertandingan kemarin (vs PSM Makassar) keputusan saya mengubah strategi berhasil,” ujar Paul di Stadion PTIK, Jakarta, Kamis (31/10/20190).

Seputar Persebaya:  Misteri Pelatih Baru Pengganti Pikal

Video Umpan Crossing Pisang Lionel Messi yang Bikin Kemelut Berujung Gol

Video Gol Freekick Spesial Lionel Messi ke Gawang Real Valladolid

“Saya selalu menyiapkan beberapa hal yang beda jelang lawan siapa pun. Beda lawan beda lagi. Karena para pemain pun pastinya akan berjuang untuk dapat posisi masing-masing,” sambungnya.

Sebelumnya, pelatih Semen Padang, Eduardo Almeida sempat terlihat menyaksikan laga antra Bhayangkara FC kontra PSM Makassar di Stadion PTIK, Jakarta pada Selasa (29/10/201).

Kehadiran Eduardo untuk melihat cara bermain Bhayangakara FC. Paul Musnter yang mengetahui hadirnya pelatih Eduardo Almeida mengaku tak khawatir.

Dikatakan Paul, pada laga itu The Guardian memainkan tiga strategi berbeda yang pastinya bakal sulit untuk dibaca permainannya.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini