News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1 2019

Hasil Liga 1: Bhayangkara FC vs Semen Padang, Skor 2-2, Kabau Sirah Tertahan di Dasar Klasemen

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi foto - Hasil Liga 1: Bhayangkara FC vs Semen Padang, Skor Akhir 2-2, Kabau Sirah Masih di Dasar Klasemen

Semen Padang berhasil menahan Bhayangkara FC di kandangnya dengan skor 2-2, Sabtu (2/11/2019)

TRIBUNNEWS.COM - Pertandingan Liga 1 antara Bhayangkara FC vs Semen Padang berakhir dengan skor 2-2 untuk kedua tim, Sabtu (2/11/2019) malam.

Berlangsung di Stadion PTIK, Jakarta, tuan rumah berhasil membuka keunggulan di menit ke 50 babak kedua.

Ialah Anderson Salles yang berhasil membuka gol perdana di laga kali ini.

Ia berhasil menaklukkan Teja Paku Alam melalui tendangan bebas.

Lima menit berselang, tim tamu berhasil menyamakan kedudukan melalui Muhammad Rifqi.

Fulbekk kanan milik Kabau Sirah itu berhasil menanduk umpan yang diberikan Dedi Hartono dalam situasi bola mati.

Memasuki menit ke 86, tim tamu justru berbalik unggul.

Ialah Flavio Beck Junior berhasil memanfaatkan umpan yang diberikan oleh Dedi Hartono.

Tuan rumah berhasil menyamakan kedudukan di menit ke 89 lewat tandukan Herman Dzumafo Epandi.

Hingga laga usai sksor 2-2 bertahan untuk kedua tim.

Dengan perolehan satu poin membuat Bhayangkara FC naik ke peringkat 10 dengan koleksi 32 poin hasil dari 26 pertandingan.

Sementara Semen padang yang berhasil meraih stau poin belum bernajak dari dasar klasemen dengan koleksi 23 poin.

Jalan Pertandingan.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini