News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Italia

Klub-klub Liga Italia Diizinkan Gelar Latihan Perdana Besok, Giuseppe Conte Beri Peringatan

Penulis: Gigih
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Perdana Menteri Italia, Giuseppe Conte, izinkan klub-klub Liga Italia diizinkan menggelar kembali latihan pada hari Senin (18/5/2020)

Dikutip Tribunnews dari laman La Gazetta, Spadofara menilai kelanjutan Liga Italia sejauh ini masih dalam tanda tanya dan bisa saja dihentikan.

Dengan aturan pemerintah yang membatasi kegiatan hingga 18 Mei 2020 dan masih bisa diperpanjang, terbuka kemungkinan Liga Italia akan dihentikan.

"Negosiasi masih berjalan antara komite terkait dan FIGC, membahas protokol untuk keamanan secara medis dengan hasil (pertemuan) yang kurang baik," ujar Spadofara.

"Bagaimanapun, saya melihat ketika latihan berlanjut, tidak berarti Liga Italia akan berjalan, saya melihat Serie A mungkin dihentikan."

"Pemain saat ini mungkin berlatih, tetapi jika saya presiden klub, saya akan berpikir untuk memulai musim depan secara aman," lanjut Spadofara.

"Prancis tidak melanjutkan liganya, dan mungkin saja, itu akan terjadi di Italia," kata Spadofara.

(Tribunnews.com/Gigih)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini