"Sekarang saatnya untuk menjaga kaki Anda di tanah, terus bekerja dan jangan percaya hype atau semua pujian.Itu bukan pekerjaan mereka."
"Tugas mereka adalah tampil ketika mereka bermain - tetapi kemudian jangan percaya pada semua kritik saat Anda tidak bermain dengan baik," tutup pelatih asal Norwegia tersebut.
Manchester United saat ini berada di peringkat 5 dengan mengoleksi 58 poin dari 16 kali meraih kemenangan, 10 hasil imbang dan 8 kali mengalami kekalahan.
Adapun calon lawannya Southampton kini berkutat di papan tengah urutan 12 klasemen yang mengantongi 44 poin.
Prediksi Susunan Pemain
Manchester United
De Gea; Wan-Bissaka, Lindelof, Maguire, Shaw; Matic, Pogba; Greenwood, Fernandes, Rashford; Martial.
Southampton
McCarthy; Walker-Peters, Bednarek, Stephens, Bertrand; Armstrong, Ward-Prowse, Hojbjerg, Redmond; Ings, Long.
Link live streaming
Panduan Menonton
Mola TV menyediakan 4 paket untuk menonton sisa pertandingan Liga Inggris musim ini:
1. Paket Mobile (Rp 25.000)