Setelah itu, Jerman langsung menggebrak dengan membangun banyak serangan ke lini pertahanan lawan.
Anak asuh Joachim Loew bahkan mendapat dua tendangan bebas dari jarak yang cukup dekat dari gawang Prancis dua kali berturut-turut.
Baca juga: Euro 2020 : Suporter Hadir di Laga Hungaria vs Portugal? Ambisi Viktor Orban dan Pengaruh Ronaldo
Sayangnya, Toni Kroos yang menjadi eksekutor kedua tendangan bebas tersebut gagal mengonversi hadiah itu menjadi gol.
Di atas menit ke-30, tempo pertadingan menjadi sedikit pelan.
Jerman terus mencoba membongkat ketatnya pertahanan Les Bleus.
Sementara Prancis juga sesekali melancarkan serangan kilat ke kubu Die Mannschaft.
Berita terkait Euro 2020 lainnya
(Tribunnews.com/Guruh)