News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1

Riyan Ardiansyah Jadi Pemain Pembeda di PSIS Semarang Saat Kalahkan Persela Lamongan

Editor: Toni Bramantoro
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain PSIS Semarang, Riyan Ardiansyah (depan)

Adapun gol yang ia cetak pada laga versus Persela tersebut secara khusus ia persembahkan untuk almarhumah Ibunda Riyan yang belum lama ini meninggal dunia.

"kontra Persela  pertama puji syukur alhamdulillah. Kemenangan ini untuk almarhummah ibunda saya," ungkap Riyan.

Di sisi lain, ia juga mengapresiasi rekan setim dan memberi ucapan terimakasi kepada pelatih yang memberinya kesempatan bermain di laga tersebut.

"Saya ucapkan terimakasih kepada coach atas kesempatan bermain kepada saya. Juga kepada teman-teman semua, ini semua atas kerja keras kita semua. Tanpa kerja keras kita tidak mungkin meraih kemenangan," kata Riyan.

Pelatih Persela Lamongan, Iwan Setiawan mengungkap penyebab kekalahan timnya dari PSIS Semarang.

Pemain PSIS Semarang Riyan Ardiansyah merayakan gol yang ia cetak ke gawang Persela Lamongan pada laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Wibawa Mukti Cikarang, Sabtu (4/9/2021) Penulis: Franciskus Ariel Setiaputra | Editor: m nur huda (tribun jateng)

Persela Lamongan dipaksa bertekuk lutut di hadapan PSIS Semarang pada laga perdana Liga 1 2021/2022 yang berlangsung di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Bekasi, Sabtu (4/9/2021).

Persela Lamongan harus mengakui keunggulan PSIS setelah Riyan Ardiansyah mencetak gol tunggal pada menit ke-90.

Iwan Setiawan mengatakan bahwa kekalahan Persela Lamongan pada laga perdana itu disebabkan karena absennya sejumlah pemain.

Beberapa pemain Laskar Joko Tingkir terpaksa absen karena beberapa aturan yang diterapkan pada Liga 1 2021 ini.

Bahkan dua pemain asing Persela juga harus absen karena masalah administrasi yang belum selesai.

Sehingga para pemain masih dalam masa menyelesaikan hal itu dengan pihak federasi.

Namun, selain faktor tersebut, terdapat beberapa alasan yang memang dirasa jadi penyebab kekalahan Persela.

Mantan pelatih Borneo FC itu mengatakan bahwa Persela masih memiliki banyak pekerjaan rumah (PR) untuk diperbaiki.

Salah satu yang masih menjadi masalah Persela sejak awal persiapan hingga menghadapi kompetisi ini adalah soal konsetrasi para pemain.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini