News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kualifikasi Piala Dunia 2022

Skenario Portugal Lolos Lubang Maut Kualifikasi Piala Dunia 2022, Pertaruhan 'Last Dance' Ronaldo

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penyerang Portugal Cristiano Ronaldo bereaksi selama pertandingan sepak bola kualifikasi grup A Piala Dunia FIFA Qatar 2022 antara Portugal dan Serbia, di stadion Luz di Lisbon, pada 14 November 2021.

10 tim berasal dari runner-up fase kualifikasi, sementara 2 tim lainnya adalah dua pemenang grup terbaik UEFA Nations League yang tidak bisa finish pada posisi teratas di grupnya masing-masing pada babak kualifikasi.

Baca juga: Hasil Prancis vs Kazakhstan: Quattrick Mbappe Warnai Drama 8 Gol, Les Bleus Maju ke Piala Dunia 2022

Selain Portugal, sudah ada beberapa tim kuat yang berada di babak playoff untuk saat ini.

Beberapa tim tersebut yakni Swedia, Skotlandia, Rusia, dan Austria.

Untuk slot dari UEFA Nations League kemungkinan diwakili oleh Ceko atau Wales.

Masih ada beberapa tim lagi yang akan mengisi sisa slot babak playoff Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa.

Pelatih Portugal Fernando Santos menyaksikan pertandingan sepak bola grup A kualifikasi Piala Dunia FIFA Qatar 2022 antara Portugal dan Serbia di akhir pertandingan sepak bola antara Portugal dan Serbia, di stadion Luz di Lisbon, pada 14 November 2021.

Alhasil skenario sederhana yang harus ditempuh Portugal untuk bisa lolos lubang maut Kualifikasi Piala Dunia 2022 dengan cara memenangkan laga yang akan dilakoni.

Portugal perlu menang setidaknya dua kali atas dua lawan yang berbeda di babak playoff mendatang.

Dua kemenangan pada dua fase playoff akan memuluskan langkah Portugal dan impian Ronaldo bisa tampil di gelaran Piala Dunia 2022 mendatang.

Seandainya Portugal harus kalah satu dari dua fase tersebut maka tim besutan Fernando Santos dipastikan gagal tampil di Piala Dunia tahun depan.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini