News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Jerman

Borussia Dortmund Ingin Hentikan Kutukan di Der Klassiker, 6 Laga Selalu Kalah dari Bayern Muenchen

Penulis: Muhammad Barir
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kolase foto Erling Haaland dan Robert Lewandowski

TRIBUNNEWS.COM, DORTMUND- Borussia Dortmund menargetkan untuk menghentikan kutukan 6 laga terakhir selalu kalah atas Bayern Muenchen di semua kompetisi.

Pertarungan Der Klassiker antara Dortmund menghadapi Bayern akan digelar akhir pekan ini. Pertandingan digelar di Stadion Signal-Iduna-Park (Dortmund), Minggu (5/12/2021).

Pertandingan akan disiarkan secara langsung di Mola TV yang dimulai pada pukul 00:30 WIB.

Dalam enam pertandingan terakhir, Dortmund selalu kalah dari Muenchen.

Aksi lompatan tinggi Striker Borussia Dortmund, Erling Haaland, saat melawan Bayern Muenchen. (TWITTER.COM/BETWAY)

6 Pertemuan Terakhir Dortmund Vs Muenchen:

18/08/21 SUPER CUP Borussia Dortmund 1 - 3 Bayern Muenchen

07/03/21 BUNDSLIGA Bayern Muenchen 4 - 2 Borussia Dortmund

08/11/20 BUNDSLIGA Borussia Dortmund 2 - 3 Bayern Muenchen

01/10/20 SUPER CUP Bayern Muenchen 3 - 2 Borussia Dortmund

26/05/20 BUNDSLIGA Borussia Dortmund 0 - 1 Bayern Muenchen

10/11/19 BUNDSLIGA Bayern Muenchen 4 - 0 Borussia Dortmund

Penjaga gawang Bayern Munich Jerman Manuel Neuer (kiri) dan penyerang Norwegia Dortmund Erling Braut Haaland bersaing memperebutkan bola selama pertandingan sepak bola divisi pertama Bundesliga Jerman antara BVB Borussia Dortmund dan FC Bayern Munich di Stadion Signal Iduna Park di Dortmund, Jerman barat, pada November. 7, 2020. Martin Meissner / POOL / AFP (Martin Meissner / POOL / AFP)

Kini kesempatan untuk memutus catatan selalu kalah itu telah tiba.

Dengan hanya satu poin yang memisahkan Borussia Dortmund dan Bayern Muenchen, panggung telah disiapkan dengan sempurna untuk Klassiker pertama musim ini.
Meskipun cedera menjadi masalah utama bagi tuan rumah, tim asuhan Marco Rose mendapat dorongan besar dengan kembalinya Erling Haaland beraksi.

Setelah absen tujuh pertandingan, striker Norwegia itu masuk dari bangku cadangan untuk mencetak gol saat Dortmund menang 3-1 atas Wolfsburg, dan kemungkinan besar akan dipasang kembali di starting XI untuk pertandingan krusial ini.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini