News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga 1

Live Skor Hasil Persija vs Borneo FC Liga 1, Babak I Banyak Membuang Peluang, Skor 0-0 Sama Kuat

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Striker Persija Jakarta, Michael Krmencik saat melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Barito Putera di Stadion Demang Lehman, Martapura, Kalimantan Selatan, Minggu (11/9/2022).

Persija memanfaatkan kecepatan Rico Simanjuntak dari sisi penyerangan.

Alhasil dari tusukannya sempat membuat kemelut terakit handball.

Wasit akhirnya memutuskan hanya tendangan sudut.

Hingga menit ke-20 pertandingan cukup alot.

Kedua tim nampaknya kehilangan sentuhan di kotak pinalti.

Banyak tendangan yang melambung tanpa sasaran.

Pertandingan cukup sengit dan saling beradu fisik antar pemain.

Rata-rata 3-4 permain selalu ada perlanggaran kecil.

Membuat pemain menjadi tersungkur ke rumput stadion.

Sudah total tiga kartu kuning diberikan wasit pada babak pertama.

Semua di berikan kepada pemain Borneo FC.

Borneo FC menerapkan highpress ke pemain Persija.

Maka terpaksa harus melakukan tackle yang berujung kartu kuning.

Kartu Kuning

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini