News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Champions

Update Skuad Liga Champions Chelsea: Enzo Fernandez & Mudryk Masuk, Aubameyang Jadi Tumbal

Penulis: Guruh Putra Tama
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pemain Chelsea Kai Havertz (tengah) merayakan gol dengan rekan satu timnya selama pertandingan Grup E Liga Champions UEFA antara RB Salzburg dan Chelsea FC pada 25 Oktober 2022. Chelsea mendaftarkan para rekrutan barunya ke dalam skuad resmi Liga Champions mereka.

TRIBUNNEWS.COM - Chelsea melakukan beberapa perubahan pada skuad Liga Champions mereka selepas berakhirnya bursa transfer musim dingin.

Para rekrutan baru, seperti Enzo Fernandez hingga Mykhailo Mudryk masuk dalam skuad Liga Champions terbaru Chelsea.

Joao Felix yang datang dengan status pinjaman pun terdaftar dalam skuad tersebut.

Rekrutan baru Chelsea, gelandang Chelsea asal Ukraina Mykhailo Mudryk diperkenalkan kepada penonton pada babak pertama pertandingan sepak bola Liga Utama Inggris antara Chelsea dan Crystal Palace di Stamford Bridge di London pada 15 Januari 2023. Mudryk menjadi salah satu nama baru dalam skuad resmi Chelsea di Liga Champions. (BEN STANSALL / AFP)

Baca juga: Potter Pusing, Terlanjur Belanja Jor-joran, Chelsea Cuma Bisa Daftarkan 3 Pemain di Liga Champions

Chelsea tentu punya harapan besar dengan memasukkan nama-nama rekrutan terbarunya.

Secara kualitas individu, Enzo Fernandez, Mykhailo Mudryk hingga Joao Felix jelas bukan sembarangan.

Mereka berhasil melambungkan nama masing-masing dengan performa mentereng di klub sebelumnya.

Kini tinggal tugas Graham Potter sebagai pelatih untuk meracik taktik yang sesuai untuk memaksimalkan potensi skuadnya.

Auba Dicoret

Saat Enzo, Mudryk dan Felix mendapat kabar baik, lain halnya dengan yang dialami Piere-Emerick Aubameyang.

Chelsea memutuskan untuk mencoret nama Aubameyang dari daftar skuad Liga Champions.

Nama Aubameyang sudah tak muncul lagi dalam skuad The Blues yang ada di laman resmi Liga Champions.

Berikut ini skuad resmi Chelsea di fase knockout Liga Champions.

Kiper

- Kepa Arrizabalaga
- Marcus Bettinelli
- Edouard Mendy

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini