Dua laga uji coba terakhir cukup menjadi modal, di mana mereka menekuk Republik Irlandia 1-2, dan imbang kontra Finlandia 1-1.
Solbakken rasaya boleh percaya diri akan jadi pelatih pertama yang mengantarkan Lovene ke pentas Piala Eropa sejak 2000 lalu.(Tribunnews/den)
Direct Points
- De La Fuente debut sebagai pelatih Spanyol
- Ceballos, dan Gavi klaim sudah akur demi timnas
- Norwegia tanpa diperkuat Haaland
Spanyol vs Norwegia
Lupakan Insiden
Euro 2024
Penyisihan Grup A
Stadion La Rosaleda, Malaga
Minggu (26/3) dini hari
K-K-S-M-M
Spanyol 4-3-3
Raya; Carvajal, Laporte, I Martinez, Balde; Gavi, Rodri, Ceballos; Oyarzabal, Morata, Olmo
S-M-K-K-M
Norwegia 4-3-3
Nyland; Pedersen, Strandberg, Ostigard, Meling; Odegaard, Berg, Berge; Daehli, Sorloth, Elyounoussi
Head to Head
Main 7
Spanyol menang 4
Norwegia menang 1
Seri 2
4 Duel Terakhir
13/10/19 Norwegia 1 - 1 Spanyol
24/03/19 Spanyol 2 - 1 Norwegia
20/11/03 Norwegia 0 - 3 Spanyol
16/11/03 Spanyol 2 - 1 Norwegia
La Roja Era Baru
Kiper: Kepa Arrizabalaga (Chelsea), Robert Sánchez (Brighton) David Raya (Brentford).
Belakang: José Luis Gayà (Valencia), Alejandro Balde (Barcelona), Aymeric Laporte (Manchester City), Íñigo Martínez (Athletic Bilbao), Nacho Fernández (Real Madrid), Dani Carvajal (Real Madrid), David García (Osasuna), Pedro Porro (Tottenham).
Tengah: Rodri Hernández (Manchester City), Martín Zubimendi (Real Sociedad), Mikel Merino (Real Sociedad), Gavi Páez (Barcelona), Fabián Ruiz (Paris Saint-Germain), Dani Ceballos (Real Madrid).
Depan: Álvaro Morata (Atlético Madrid), Dani Olmo (Leipzig), Nico Williams (Athletic Bilbao), Bryan Gil (Sevilla), Mikel Oyazarbal (Real Sociedad), Iago Aspas (Celta Vigo), Joselu (Espanyol), Gerard Moreno (Villarreal).