Top Assists
Bukayo Saka 10
Catatan Jelang Laga:
- West Ham datang ke pertandingan ini setelah imbang 1-1 dengan Gent di Conference League pada hari Kamis. Di Liga Premier mereka telah memenangkan 4 dari 10 laga terakhir mereka, termasuk kemenangan 1-0 atas Fulham.
- Kekalahan 5-1 mereka dari Newcastle seminggu yang lalu, adalah satu-satunya kekalahan mereka di kandang pada tahun 2023.
- Arsenal kehilangan poin pertama mereka di Liga Premier dalam delapan pertandingan saat imbang 2-2 dengan Liverpool di Anfield, meskipun tetap unggul dari Man City.
- Rekor tandang The Gunners tetap yang terbaik di Premier League, dengan mengumpulkan 35 poin dari 15 pertandingan.