News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Italia

Liga Italia Dimulai 20 Agustus 2023: Napoli, AC Milan & Juventus Langsung Kebagian Jatah Tandang

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Liga Italia 2023 musim ini diikuti oleh 20 kontestan. Dalam jadwal pembuka Liga Italia musim ini, ada tiga tim besar yang langsung kebagian jatah tandang. Mereka adalah Napoli, Juventus dan AC Milan.

- Lecce vs Lazio

- AS Roma vs Salernitana

- Sassuolo vs Atalanta

- Torino vs Cagliari

- Udinese vs Juventus

Rombak Pemain

AC Milan menjadi salah satu kontestan Liga Italia musim ini yang sedang melakukan perombakan pemain.

Mengutip data Transfermarkt, AC Milan dipastikan kehilangan beberapa pemain andalannya musim lalu.

Di antaranya, Brahim Diaz, Sandro Tonali, Ciprian Tatarusanu hingga Zlatan Ibrahimovic memilih pensiun.

Brahim Diaz akan kembali memperkuat Real Madrid setelah beberapa musim dipinjamkan ke AC Milan.

Berikutnya Sandro Tonali melanjutkan kariernya ke Liga Inggris dengan bergabung Newcastle United.

Sementara Ciprian Tatarusanu tidak diperpanjang oleh klub berjuluk Rossoneri.

Unggahan Newcastle United yang secara resmi mengumumkan perekruran Sandro Tonali. Pemain Timnas Italia itu resmi bergabung dengan Newcastle United dengan kontrak hingga 2028 mendatang dengan nilai transfer sebesar Rp 1,1 triliun (NUFC Official)

Dari 4 pemain hengkang di atas, nama Brahim Diaz dan Sandro Tonali menjadi sosok paling penting bagi AC Milan.

Pasalnya Diaz maupun Tonali memiliki peran penting di lini tengah.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini