News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Hasil Pertandingan

Rekap Hasil Bola Tadi Malam: Barcelona, Inter & Al Nassr Pesta Gol, Duo Merah MU-AC Milan Remuk

Penulis: Rochmat Purnomo
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penyerang Barcelona #07 Ferran Torres merayakan setelah mencetak gol ketiga timnya ke gawang tuan rumah Real Betis selama pertandingan sepak bola Liga Spanyol di Estadi Olimpic Lluis Companys, pada 16 September 2023.

Ini menjadi alarm bahaya bagi Manchester United karena 5 laga terakhir mengalami 3 kekalahan.

Rentetan hasil buruk itu membuat Manchester United turun ke papan tengah.

Manchester United sekarang berada di posisi 12 dengan raihan 6 poin.

Marcus Rashford dkk masih berpeluang turun jika tim-tim dibawahnya menang pada pekan ini.

Sementara itu Brighton makin nyaman di papan atas klasemen Liga Inggris.

Pasukan Roberto De Zerbi kini berada di urutan 4 dengan 12 poin.

Penyerang Al Nassr, Cristiano Ronaldo memegang bola saat wasit menandatanganinya selama pertandingan sepak bola Liga Pro Saudi antara Al-Nassr dan Al-Fateh di Stadion Pangeran Abdullah Bin Jalawi di al-Hasa, pada 25 Agustus 2023. (Ali Al-HAJI / AFP)

Terakhir membahas Al Nassr yang sukses menang 1-3 di kandang Al Raed.

Cristiano Ronaldo turut menyumbang 1 gol untuk kemenangan Al Nassr.

Adapun dua gol Al Nassr diciptakan Sadio Mane dan Anderson Talisca.

Hasil ini membantu Al Nassr merangkak naik ke posisi 6 klasemen Liga Arab Saudi.

Rekap Hasil Bola Tadi Malam

  • Liga Arab Saudi

Abha 1-3 Al Ettifaq
Al Hazem 1-1 Al Taee
Al Raed 1-3 Al Nassr
Al Ahli 3-2 Al Taawon

  • Liga Inggris

Wolves 1-3 Liverpool
Fulham 1-0 Luton Towen
Tottenham Hotspur 1-1 Sheffield United
West Ham 1-3 Manchester City
Manchester United 1-3 Brighton
Aston Villa 3-1 Crystal Palace
Newcastle United 1-0 Brentford

  • Liga Italia

Juventus 3-1 Lazio
Inter Milan 5-1 AC Milan
Genoa 2-2 Napoli

  • Liga Spanyol

Athletic Bilbao 3-0 Cadiz
Valencia 3-0 Atletico Madrid
Celta Vigo 0-1 Mallorca
Barcelona vs Real Betis

(Tribunnews.com/Ipunk)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini