India 0-2 Arab Saudi
Jepang 7-0 Myanmar
Uzbekistan 2-0 Indonesia
Hong Kong 1-0 Palestina
Korea Selatan 5-1 Kirgistan
China 1-0 Qatar
Iran 2-0 Thailand
Korea Utara 2-0 Bahrain
Jadwal Perempat Final Sepak Bola Asian Games 2023
Minggu, 1 Oktober 2023
Pukul 14.00 WIB - Uzbekistan vs Arab Saudi
Pukul 18.30 WIB - Iran vs Hong Kong
Pukul 18.30 WIB - Jepang vs Korea Utara
Pukul 19.00 WIB - China vs Korea Selatan
Ulasan Pertandingan Uzbekistan vs Timnas Indonesia
Timnas Indonesia hampir kebobolan gol cepat setelah Uzbekistan memanfaatkan kesalahan Ernando Ari.
Bola tendangan Ernando Ari mengarah ke pemain Uzbekistan yang berada di 3/4 lapangan.
Pemain Uzbekistan itu lalu mengoper bola kepada rekannya Ulugbek Khoshimov yang berada di kotak penalti.