News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Arab Saudi

Tanda-tanda Al Nassr Tantang Al Hilal di Final Piala Super Arab Saudi, Ronaldo Jadi Pembeda

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penyerang Al Nassr #07 Cristiano Ronaldo merayakan gol saat melawan Al Ahli di Liga Arab Saudi pada 22 September 2023. Cristiano Ronaldo akan menjadi pembeda saat Al Nassr menghadapi Al Taawon di Piala Super Arab Saudi, Rabu (14/8/2024).

CR7 bisa kembali menunjukkan ketajamannya saat menghadapi Al Taawon.

Ia pun memerlukan panggung untuk membuktikan dirinya belum habis.

Penampilan eks pemain Manchester United menjadi sorotan selama Euro 2024 lalu.

Di mana ia kesulitan mencetak gol untuk Portugal di turnamen empat tahunan tersebut.

Al Nassr sendiri membutuhkan kemenangan untuk mewujudkan final impian.

Untuk diketahui, Al Nassr sudah ditunggu sang seteru besar, Al Hilal di final Piala Super Arab Saudi.

Al Hilal sendiri berhasil mengukir kemenangan saat menghadapi Al Ahli di babak semifinal lainnya.

Tim yang dibela Neymar itu menang dengan skor 1-1 (4-1 setelah adu penalti) melawan Al Ahli.

Baca juga: Pepe Pensiun dari Sepak Bola, Cristiano Ronaldo Mengantar dengan Ucapan Mendalam

Pertemuan Al Nassr dan Al Hilal di Final Piala Super Arab Saudi akan menjadi dambaan tak sedikit fans.

Sekaligus, mereka bisa membalaskan dendam kekalahan saat tampil di turnamen yang sama musim lalu.

Saat itu Al Hilal berhasil mengalahkan Al Nassr saat keduanya berjumpa di babak semifinal.

Setelah itu, Al Hilal sukses membabat Al Ittihad yang menjadi lawan di final musim lalu.

Misi balas dendam Al Nassr menang atas Al Hilal bisa diwujudkan dengan melajutnya CR7 dkk ke final terlebih dahulu.

(Tribunnews.com/Guruh)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini