News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Spanyol

Hasil Liga Spanyol: Mbappe Pecah Telur Langsung Cetak Brace, Real Madrid Ganyang Real Betis 2-0

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Penyerang Real Madrid asal Prancis #09 Kylian Mbappe merayakan gol kedua timnya dari titik penalti selama pertandingan sepak bola liga Spanyol antara Real Madrid CF dan Real Betis di stadion Santiago Bernabeu di Madrid pada tanggal 1 September 2024. (Foto oleh Thomas COEX / AFP)

Berlangsung pada babak kedua, Real Madrid langsung tancap gas untuk memburu gol perdananya.

Real Madrid akhirnya baru pecah telur pada menit ke-67 gol Kylian Mbappe.

Memanfaatkan umpan back heel dari Valverde, Mbappe sukses mengeksekusinya menjadi gol.

Gol, Real Madrid unggul 1-0.

Penyerang Real Madrid asal Prancis #09 Kylian Mbappe merayakan gol kedua timnya dari titik penalti selama pertandingan sepak bola liga Spanyol antara Real Madrid CF dan Real Betis di stadion Santiago Bernabeu di Madrid pada tanggal 1 September 2024. (Foto oleh Thomas COEX / AFP) (homas COEX / AFP)

Kemudian Real Madrid mendapat hadiah penalti pada menit ke-75 setelah Vinicius Junior dilanggar kiper Real Betis di kotak terlarang.

Kylian Mbappe yang maju sebagai algojo pun sukses melakukan tugasnya.

Gol, Real Madrid menjauh 2-0.

Pada penghujung pertandingan, Madrid terus melakukan serangan untuk menambah pundi-pundi golnya.

Namun usaha tersebut gagal, hasil akhir duel Real Madrid vs Real Betis ditutup dengan skor 2-0.

Susunan Pemain

  • Real Madrid (4-2-3-1)

Thibaut Courtois (GK); Dani Carvajal, Eder Militao, Antonio Rudiger, Ferland Mendy; Federico Valverde, Aurelien Tchouameni; Rodrygo Goes, Dani Ceballos, Vinicius Junior; Kylian Mbappe.

Pelatih: Carlo Ancelotti

  • Real Betis (4-2-3-1)

Rui Silva (GK); Romain Perraud, Natan, Diego Llorente, Youssouf Sabaly; Marc Roca, William Carvalho; Abde Ezzalzouli, Pablo Fornals, Rodri; Aitor Ruibal.

Pelatih: Manuel Pellegrini

Skuad Real Madrid berpose bersama sebelum melawan Real Betis pada pekan keempat Liga Spanyol, Senin (2/9/2024) dini hari WIB. (Twitter @realmadrid)

Klasemen Liga Spanyol

 
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
4
4
0
0
13
3
10
12
2
Atlético Madrid
4
2
2
0
6
2
4
8
3
Villarreal
4
2
2
0
9
7
2
8
4
Girona
4
2
1
1
7
4
3
7
5
Alaves
4
2
1
1
5
3
2
7
6
Osasuna
4
2
1
1
5
7
-2
7
7
Celta Vigo
4
2
0
2
10
9
1
6
8
Real Madrid
3
1
2
0
5
2
3
5
9
Leganes
4
1
2
1
3
3
0
5
10
Mallorca
4
1
2
1
2
2
0
5
11
Rayo Vallecano
4
1
1
2
4
5
-1
4
12
Real Sociedad
4
1
1
2
3
4
-1
4
13
Athletic Club
4
1
1
2
3
4
-1
4
14
Espanyol
4
1
1
2
2
3
-1
4
15
Valladolid
4
1
1
2
1
10
-9
4
16
Getafe
3
0
3
0
1
1
0
3
17
Betis
3
0
2
1
1
2
-1
2
18
Las Palmas
4
0
2
2
4
7
-3
2
19
Sevilla
4
0
2
2
3
6
-3
2
20
Valencia
4
0
1
3
3
7
-4
1

(Tribunnews.com/Hafidh Rizky Pratama)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini