Saat ini, mereka cuma menempati peringkat ketujuh.
Pada laga terkini, mereak susah payah saat menghadalhkan St. Pauli dengan skor 2-1.
Dengan berbagai catatan tersebut, Real Madrid sedikit mendapat keuntungan.
Mereka bisa memanfaatkan momentum yang mulai dibangun dari kancah domestik.
Real Madrid mulai menemukan taktik yang tepat untuk mengakomodasi kekuatan terbaik.
Tentu saja tumpuan El Real ada di sektor depan mereka.
Dengan Kylian Mbappe, Vinicius Junior, dan Rodrygo yang menjadi andalan utama.
Saat inipun Real Madrid ada di peringkat kedua di klasemen Liga Spanyol.
Hal itu rasanya cukup untuk menunjang rasa percaya diri para pemain.
5 Pertemuan Terakhir
(2/6/2024) Dortmund 0-2 Real Madrid
(7/12/2017) Real Madrid 3-2 Dortmund
(27/9/2017) Dortmund 1-3 Real Madrid
(8/12/2016) Real Madrid 2-2 Dortmund