News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kualifikasi Piala Dunia 2026

Jadwal Timnas Indonesia vs Jepang Beda Sendiri, Ternyata Garuda dan Samurai Biru Sehati

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Drajat Sugiri
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Jadwal pertandingan Timnas Indonesia vs Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Ronde Ketiga pada 15 November 2024 berbeda dari jadwal-jadwal laga lainnya.

Timnas Indonesia akan diperkuat setidaknya 12 pemain yang berlaga di Eropa.

Sedangkan Jepang memiliki hampir dua kali lipat jumlah pemain di Eropa daripada Indonesia.

Mundurnya jadwal laga Timnas Indonesia dan Jepang juga disyukuri oleh pelatih Hajime Moriyasu.

Arsitek Timnas Jepang itu menyebut waktu ekstra tersebut akan membuat para pemainnya lebih bisa beradaptasi dengan kondisi yang ada di tanah air.

"Alasannya tentu kami akan bisa membiasakan diri dengan keadaan di sana," kata Moriyasu.

"Ada perbedaan signifikan dari sisi suhu dan iklim."

"Adaptasi semacam itu akan menguntungkan kami menghadapi pertandingan," sambungnya.

Ayase Ueda dan pemain Jepang merayakan gol pada pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026. (Instagram Ayase Ueda)

Daftar Pemain Timnas Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Penjaga Gawang

Keisuke Osako - Sanfrecce Hiroshima
Kosuke Tani - FC Machida Zelvia
Zion Suzuki - Parma Calcio

Belakang

Yuto Nagatomo - FC Tokyo
Shogo Taniguchi - Sint-Truiden VV
Ko Itakura - Borussia Monchengladbach
Koki Machida - Union Saint-Gilloise
Daiki Hashioka - Luton Town
Ayumu Seko - Grasshopper CZ
Yuto Sugawara - Southampton FC
Kodai Takai - Kawasaki Frontale

Tengah

Wataru Endo - Liverpool FC
Junya Ito - Stade de Reims
Takumi Minamino - AS Monaco
Kyogo Furuhashi - Celtic
Hidemasa Morita - Sporting CP
Yuki Ohashi - Blackburn Rovers
Daichi Kamada - Crystal Palace

Depan

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini