Kemenangan ini mempertegas Chelsea di posisi ketiga dengan mengoleksi 22 poin, unggul kolektivitas gol dari Arsenal yang mengoleksi poin serupa.
Arsenal sendiri berhasil mendapatkan tiga poin saat menjamu Nottingham Forest dengan skor 3-0 (23/11) malam WIB.
Ketiga gol Arsenal itu dicetak oleh Bukayo Saka (15'), Thomas Partey (52') dan Ethan Nwaneri (86').
Klasemen Liga Inggris 2024/2025
Minggu, 24 November 2024 (pagi WIB)
Top Skor Liga Inggris 2024/2025
12 Gol
Erling Haaland (Man City)
8 Gol
Bryan Mbeumo (Brentford)
Chris Wood (Nottingham)
Mo Salah (Liverpool)
7 Gol
Cole Palmer (Chelsea)
Nicolas Jackson (Chelsea)
Yoane Wissa (Brentford)
(Tribunnews.com/Ali)