News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Liga Jerman

Prediksi Skor Dortmund vs Bayer Leverkusen: Misi The Werkself Pecahkan Rekor 20 Tahun Die Borussen

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Dwi Setiawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Granit Xhaka (kanan) merayakan gol bersama rekan-rekannya saat Bayer Leverkusen bertanding melawan Borussia Monchengladbach, Sabtu (24/8/2024). Prediksi skor Borussia Dortmund vs Bayer Leverkusen di Liga Jerman 2024/2025. isi The Werkself pecahkan rekor 20 tahun Die Borussen.

Victor Boniface, Amine Adli dan Jeanuel Belocian dipastikan akan absen. 

Sebaliknya, Jonas Hofmann siap beraksi lagi.

Selain pemain di atas, semua dalam kondisi fit dan dapat bermain.

“Kami memiliki kondisi terbaik di sini. Dan suhu tidak menjadi masalah, lagipula kami akan bermain di Jerman besok," jelasnya.

Menilik tabel klasemen Liga Jerman, Leverkusen lebih mentereng ketimbang Dortmund.

Leverkusen dalam lima kemenangan beruntun dan telah mengoleksi 32 poin dari 15 laga.

Mereka bertengger di posisi kedua, berselisih empat poin dari Bayern Munchen.

Sedangkan Dortmund berada di posisi ke-6 dengan 25 poin.

Melihat statistik tersebut, Leverkusen berpeluang besar untuk mencuri poin di kandan Dortmud.

Prediksi Skor Dortmund vs Leverkusen

Knelnow: Dortmund 1-3 Leverkusen

Thehardtackle: Dortmund 1-2 Leverkusen

Sportsmole: Dortmudn 2-2 Leverkusen

Statistik Kunci

  • Leverkusen kalah 7 dari 9 laga tandang terakhir mereka melawan Dortmund di Bundesliga.
  • Dortmund tak terkalahkan dalam pertandingan pertama mereka tahun kalender di Bundesliga dalam 20 laga terakhir mereka sejak 2004.
  • Leverkusen dalam lima kemenangan beruntun di Bundesliga.
  • Leverkusen baru kalah sekali di Bundesliga musim ini, sedangkan Dortmund telah merasakan empat kali.

Prediksi Susunan Pemain

Dortmund tidak akan diperkuat Pascal Gross karena akumulasi kartu.

Ditambah dengan Niklas Sule karena cedera pergelangan kakinya.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini