News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

10 Aplikasi Edit Foto Terbaik di App Store, Pengguna iPhone Wajib Tahu

Editor: Alfin Wahyu Yulianto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Gunakan Sentuhan Aplikasi Edit Foto

TRIBUNNEWS.COM - iPhone terkenal dengan kameranya yang menghasilkan foto dengan kualitas terbaik. Pada bulan September 2021 mendatang, Apple dikabarkan akan segera merilis seri iPhone terbaru yang menyertakan 5G support yaitu iPhone 13.

Seri iPhone ini memiliki kamera periskop tambahan, lensa ultra wide angle dan teknologi LIDAR pada semua modelnya, serta refresh rate 2 kali lipat dari pendahulunya yaitu iPhone 12. Display layar yang sangat jernih sehingga akan sangat menakjubkan apabila melihat gambar pada layar, apalagi jika Anda menggunakan aplikasi edit foto iPhone.

Sejak peluncuran pertamanya (first release) pada 29 Juni 2007, iPhone selalu konsisten dalam membuat trendsetter design yang menjadi dasar acuan bagi industri smartphone pesaingnya. Memiliki Operating System sendiri (iOS) yang sangat sulit ditembus, service center yang tersebar di seluruh dunia, serta terbukti memiliki kualitas yang lebih baik dari pesaingnya (meskipun dengan spesifikasi sama) membuat produk iPhone mendapat kepercayaan dari mayoritas pengguna smartphone di seluruh dunia.

Beragam rumor telah beredar semenjak bocoran release produk baru smartphone Apple ini menyebar. Dikabarkan iphone memakai beberapa penyuplai baru untuk produk Andalan terbarunya ini. Termasuk penyuplai baru untuk lensa kamera iPhone 13. Perusahaan penyuplai baru itu dikabarkan bernama Sunny Optical, perusahaan asal Asia yang kabarnya sedang didekati oleh perusahaan raksasa teknologi Apple.inc.

Jika rumor tersebut benar, Sunny Optical akan bergabung Bersama Largan, Yujingguang, dan Kantatsu, yang sebelumnya telah menjadi supplier kamera iPhone keluaran sebelumnya. Bersama, mereka akan menyerahkan lensa rancangannya kepada LG Innotek, yang kemudian akan dirangkai Bersama menjadi sebuah kamera. Sunny Optical sendiri akan menjadi main supplier untuk kamera 7P di kamera utama iPhone 13.

Walaupun diklaim tidak akan memiliki banyak peningkatan dari seri sebelumnya, iPhone 13 disebutkan akan memakai lensa 6P pada lensa ultra wide nya dengan bukaan lebih besar (f/1,8) dan autofocus yg lebih baik.

Tentunya kamera secanggih ini, akan sangat sayang jika Anda tidak memiliki aplikasi yang mendukung untuk mengoptimalkan output gambarnya bukan? Berikut ini beberapa aplikasi edit foto di iphone yang akan meningkatkan hasil gambar jepretan kamera iPhone Anda. Simak ulasannya:

Aplikasi edit foto dapat membantu pengguna iPhone untuk mendapatkan hasil foto yang bagus. Selain itu, dapat membuat sentuhan warna baru yang membuat gambar terlihat lebih hidup. Bahkan dengan keahlian Anda yang pas-pasan dalam mengedit foto, dengan beberapa sentuhan saja hasil foto tidak jauh berbeda dengan kualitas foto yang diambil oleh para fotografer profesional.

Apabila Anda tertarik untuk menginstall aplikasi edit foto untuk iPhone. Berikut beberapa aplikasinya:

1. Enlight

Enlight mempunyai fitur edit foto dengan control granular yang memudahkan untuk pengeditan foto Anda. Aplikasi ini disebut juga aplikasi editing foto all in one sehingga dapat menggantikan hampir semua aplikasi editing di smartphone Anda.

Aplikasi edit foto untuk iPhone ini mempunyai fitur umum seperti, Cropping, Filter, Color Correction dengan Curves, menambahkan text dan frame, dan bahkan memiliki fitur untuk mengedit foto Anda menjadi karya seni artistic seperti lukisan atau seperti karya seni desain grafis.

Anda dapat mendapatkan aplikasi ini dengan mendownloadnya via App Store atau iTunes hanya dengan harga $3.99 atau sekitar 58,000 rupiah saja.

2. Afterlight 2

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini