News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

GADGET

5 Fitur WhatsApp yang Diperkirakan Rilis 2022, Bisa Modifikasi Last Seen dan Keamanan Privasi

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Pravitri Retno W
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Aplikasi dari perusahaan Meta, WhatsApp, diperkirakan rilis 5 fitur pada 2022, bisa modifikasi Last Seen dan keamanan privasi dari pengguna tertentu.

Selain fitur keamanan, WhatsApp juga meningkatkan fitur privasi.

Adapun fitur ini memungkinkan pengguna untuk menyembunyikan last seen, foto profil, status, dan bio dari kontak tertentu.

Sebelumnya, pengguna WhatsApp dapat melihat informasi kontak melalui last seen maupun bio.

Sedangkan, pengaturan kemunculan foto profil juga dapat diatur privasi atau publik.

Fitur pengaturan privasi membantu pengguna yang ingin menghindari pengguna tertentu yang mungkin kurang nyaman jika memperlihatkan informasi pribadi.

Baca juga: Daftar 10 Aplikasi Terbaik di Google Play Store 2021: Mulai dari Balance hingga Canva

3. Fitur perpanjangan waktu "Tarik pesan"

Sebelumnya, WhatsApp pernah merilis fitur yang mengizinkan pengguna untuk menarik pesan yang telah dikirim.

Durasi waktu tarik pesan tersebut awalnya berlaku untuk pesan yang dikirim kurang dari satu jam.

Namun, pada fitur terbaru ini durasi tarik pesan akan diperpanjang menjadi tujuh hari.

Pengguna yang ingin menarik pesan setelah satu jam mengirimkan pesan, dapat menggunakan fitur ini

Manfaat dari fitur ini memberi lebih banyak waktu pada pengirim untuk berpikir sebelun menarik pesan.

4. Fitur reaksi pesan

Reaksi pesan adalah respons yang diberikan pengguna terhadap pengguna lain.

Contoh dari reaksi pesan terdapat pada aplikasi Instagram yang memungkinkan pengguna memberi reaksi emoticon pada story seseorang.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini