TRIBUNNEWS.COM - Apple kembali akan meluncurkan ponsel seri terbarunya yaitu iPhone 14 pada tahun ini.
Dikutip dari macrumors.com, iPhone 14 akan dibekali dengan berbagai perangkat andalan.
iPhone 14 akan memiliki body ponsel yang besar yaitu 6,1 inci, sementara untuk iPhone 14 Max 6,7 inci.
Mengutip dari lifewire.com, iPhone 14 nantinya akan dirancang dengan chip A16 bionic.
Baca juga: Daftar Harga iPhone Terbaru Mei 2022: iPhone XR hingga iPhone 13 Pro Max
Baca juga: Daftar Harga HP Xiaomi Mei 2022: Xiaomi 12 hingga Redmi Note Series
Bocoran Spesifikasi Lengkap iPhone 14 Dikutip dari Specs-tech.com:
- iOS 16
- Display Size 6,1 inci
- CPU Apple M1 Octa core
- RAM 8 GB (Penyimpanan 128/256/512 GB / 1 TB)
- Dual camera: 12+12 MP
12 MP (wide), dual pixel PDAF, sensor-shift stabilization (IBIS), f/1.5 . aperture
12 MP, 13mm (ultra wide), AF, f/1.8
HDR 3
- Kamera depan 12 MP (wide), f/2.2