News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Ini Bocoran 8 Karakter Baru Tower of Fantasy yang Dianggap Lebih Dinamis dan Unik

Editor: Hasanudin Aco
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Karakter baru Tower of Fantasy diperkenalkan ke publik.

TRIBUNNEWS.COM  - Level Infinite dan Hotta Studios resmi merilis trailer terbaru.

Pengembang game Tower of Fantasy ini memperkenalkan beragam karakter anyar yang lebih dinamis dan unik.

Dalam keterangan pers yang diterima Tribunnews.com, Kamis (21/7/2022), rencananya karakter baru ini  bisa dimainkan di dalam game tersebut saat dirilis pada kuartal ketiga tahun ini.

Tower of Fantasy merupakan game bergenre RPG dunia terbuka bersama.

Game ini menampilkan gaya permainan dengan seni anime yang dinamis serta memliki latar belakang sci-fi yang mengasyikkan.

Trailer baru tersebut menampilkan senjata dan kemampuan unik dari berbagai karakter baru yang bisa dimainkan, mount imajinatif, dan desain karakter artistik yang bisa dijumpai di dunia Aida.

Karakter Baru Tower of Fantasy ()

Baca juga: 16 Tim Adu Ketangkasan Turnamen PUBG Mobile Saga Esport Di Kota Jakarta

Karakter yang ditampilkan dalam trailer:

Meryl - Hykros Executor senior yang unggul dalam misi tingkat S dengan pedang dan keahlian tempurnya.

Dia mengadopsi pendekatan yang keren dan sulit untuk mengetahui apa yang sebenarnya ada di dalam pikirannya.

Shiro - Dikenal sebagai "si penyendiri yang menyukai lautan" bersemangat mempelajari lautan dan keistimewaannya.

Shiro sudah berkelana seorang diri dan mempelajari distribusi lautan selama beberapa tahun dan berkontribusi secara signifikan terhadap pemahaman umat manusia tentang Aida.

Samir - Hykros Executor yang bertindak bebas dan suka mengerjai orang dengan trik-trik yang tidak berbahaya.

Dia cukup disukai di kalangan Elite Executor.

King - Terbiasa memecahkan masalah dan mendapatkan apa yang diinginkannya melalui kekerasan,

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini