News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Cara Kerja Flightradar24, Situs Pelacak Pesawat secara Real Time dari Seluruh Dunia

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Pesawat muncul di peta cakupan Flightradar24 - Berikut ini cara kerja Flightradar24.

TRIBUNNEWS.COM - Inilah cara kerja Flightradar24, situs dan aplikasi pelacak penerbangan yang menunjukkan lalu lintas udara langsung dari seluruh dunia.

Flightradar24 menggabungkan data dari beberapa sumber data termasuk ADS-B, MLAT dan data radar.

Data ADS-B, MLAT, dan radar dikumpulkan bersama dengan jadwal dan data status penerbangan dari maskapai penerbangan dan bandara.

Pesawat yang dilengkapi dengan ADS-B dapat terlihat selama pelacakan di Flightradar24.

Teknologi ini dapat diakses di www.flightradar24.com dan aplikasi Flightradar24.

Berikut ini cara kerja Flightradar24 dalam melacak pesawat, dikutip dari laman Flightradar24.

Baca juga: Mengenal Flightradar24, Situs Pelacak Penerbangan Pesawat Secara Realtime

1. ADS-B

Teknologi utama yang digunakan Flightradar24 untuk menerima informasi penerbangan disebut automatic dependent surveillance-broadcast (ADS-B).

ADS-B bekerja dengan cara sebagai berikut:

- Pesawat mendapatkan lokasinya dari sumber navigasi GPS (satelit)

- Transponder ADS-B pada pesawat yang mentransmisikan sinyal yang berisi lokasi.

- Sinyal ADS-B diambil oleh penerima yang terhubung ke Flightradar24

- Kemudian, penerima memasukkan data ke Flightradar24.

- Data ditampilkan di www.flightradar24.com dan di aplikasi Flightradar24

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini