News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Wisata Bali

Daging Ayam Berbalut Saus Terong Belanda, Manjakan Lidah Pengunjung De Basilico Kitchen, Bali

Editor: Malvyandie Haryadi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Baked tamarillo chicken.

Itu membuat daging matang hingga ke bagian dalam, dan tetap mempertahankan juicy dari daging agar tetap empuk dan tidak kering.

Selain itu rasa sengir daging pun tak terasa.

Dengan skill yang mumpuni, Chef Nyoman meracik semua bahan menjadi satu hidangan yang sempurna.

Sebagai saus untuk melengkapi dada ayam, Chef Nyoman menambahkan saus tamarillo atau terong belanda.

Penggunaan terong belanda menjadi sesuatu yang unik, karena buah ini lebih sering dijadikan sebagai minuman dan dipercaya memiliki segudang manfaat untuk kesehatan.

“Orang tahunya kalau tamarillo itu rasanya asam. Tapi di sini saya kombinasikan dengan wortel sehingga ada kolaborasi rasa antara tamarillo dan carrot juice. Yang menjadi istimewa adalah tamarillo dengan rasa asamnya berubah menjadi lebih manis, akan tetapi masih tetap memunculkan rasa asam,” jelas Chef Nyoman.

Perpaduan rasa yang diberikan menciptakan sensasi baru dan segar.

Terasa sangat pas disandingkan dengan dada ayam yang lembut.

Selain saus tamarillo, Baked Tamarillo Chicken Breast juga disajikan bersama crispy potato chips, roasted tomato baby, dan vegetables.

Presentasi dibuat menarik dan cantik dengan porsi cukup besar.

Signature dish lainnya yang tak kalah istimewa adalah Glaze Pork Ribs Jalapenos.

Chef Nyoman mengatakan, hidangan ini disukai oleh turis Australia.

Porsi yang besar menjadi poin lebih dari Glaze Pork Ribs Jalapenos.

Iga babi diproses sedemikian rupa untuk mencari warna yang diinginkan.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini