News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Alasan Anda Harus Datang ke Tomohon: Udara Sejuk, Danau Linouw hingga Senyum Gadis Cantik

Editor: Malvyandie Haryadi
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Sejumlah wisatawan selfie dengan latar belakang pesona Danau Linow di Tomohon, Sulawesi Utara.

Festival yang juga diikuti perwakilan dari berbagai daerah dan negara lain itu, selalu dipadati puluhan ribu pengunjung.

Parade kendaraan hias dari bunga menjadi atraksi utama saat festival bunga digelar.

Namun berbagai atraksi lain seperti fashion flower carnaval juga disajikan. Pameran tanaman bunga menjadi agenda pula dalam festival itu.

3. Senyum Manis 

Pergi ke Tomohon adalah garansi mendapatkan senyuman dan keramahan khas orang Minahasa.

Warga Tomohon ramah menyambut siapa pun tamu yang datang.

Keramahan orang Tomohon sejalan dengan budaya 'mapalus' atau gotong royong mereka.

Anda tak perlu sungkan bertandang ke Tomohon. Bahkan jika anda baru pertama kali mendatangi kota yang bersih ini, penduduk Tomohon selalu memberikan sapaan dengan ketulusan mereka.

Perempuan Tomohon, sebagaimana halnya orang Minahasa, dikenal juga karena kecantikan mereka.

 
4. Holtikultura 

Dengan kelimpahan alam yang subur, warga Tomohon sebagian besar menggantungkan hidup mereka dari bertani tanaman holtikultura. Pergilah ke Rurukan, sebuah desa dengan lahan pertanian yang subur dan pemandangan yang indah.

Kombinasi lahan pertanian di punggung-punggung bukit dan hawa yang sejuk menjadikan Rurukan sebagai destinasi wajib untuk didatangi saat berada di Tomohon.

Di lokasi ini juga terdapat dua tempat yang disediakan sebagai lokasi pandang yang sangat bagus melihat Danau Tondano, Kota Bitung dan Kota Manado.

Selain di Rurukan, banyak lokasi lainnya tersedia di Tomohon untuk menikmati pemandangan lahan pertanian yang asri.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini