Sejak memasuki stasiun, pelanggan akan dicek suhu tubuh dan disediakan hand sanitizer.
Begitu juga saat di Kereta Api, petugas secara berkala membersihkan titik-titik yang sering disentuh pelanggan dengan disinfektan.
Baca juga: Tiket Mudik Nataru KAI Bisa Dibeli Mulai 7 November, Syarat Naik Tetap Harus Vaksin Booster
Daftar Kereta Tambahan untuk Libur Nataru
KAI menambahkan sebanyak 56 kereta api untuk libur Nataru, berikut daftar lengkapnya:
Tanggal dan Pukul Keberangkatan 22 Desember 2022 hingga 8 Januari 2023
ARGO LAWU TAMBAHAN
Solo Balapan - Gambir: 09.55 WIB
Gambir - Solo Balapan: 22.50 WIB
ARGO DWIPANGGA TAMBAHAN
Solo Balapan - Gambir: 22.10 WIB
Gambir - Solo Balapan: 09.50 WIB
ARGO SINDORO TAMBAHAN
Semarang Tawang - Gambir: 06.50 WIB
Gambir - Semarang Tawang: 13.05 WIB
ARGO MURIA TAMBAHAN
Semarang Tawang - Gambir: 18.00 WIB
Gambir - Semarnag Tawang: 00.35
GAJAYANA TAMBAHAN
Malang - Gambir: 17.45 WIB
Gambir - Malang: 23.30 WIB
TAKSAKA TAMBAHAN
Yogyakarta - Gambir: 21.40 WIB, 12.00 WIB
Gambir - Yogyakarta: 10.40 WIB, 23.45 WIB
SENJA UTAMA YK
Pasar Senen - Yogyakarta: 19.10 WIB
FAJAR UTAMA YK
Yogyakarta - Pasar Senen: 07.00 WIB
MALIOBORO EKPRES
Malang - Yogyakarta: 20.05 WIB
Yogyakarta - Malang: 08.20 WIB