Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

4 BUMN Masuk Daftar Perusahaan Publik Terbesar Dunia versi Forbes

Kinerja Badan Usaha Milik Negara (BUMN) mampu bersanding dengan perusahaan publik level dunia.

Penulis: Reynas Abdila
Editor: Sanusi
zoom-in 4 BUMN Masuk Daftar Perusahaan Publik Terbesar Dunia versi Forbes
Ria Anatasia
Menteri BUMN Rini Soemarno usai peresmian miniatur Halal Park oleh Presiden RI Joko Widodo di GBK, Senayan, Jakarta, Selasa (16/4/2019). 

Pendapatan perusahaan mencapai 9,4 miliar dolar AS dengan perolehan laba 1,3 miliar dolar AS dan aset 13,8 miliar dolar AS.

Nilai kapitalisasi pasar perusahaan dilaporkan mencapai 27,2 miliar dolar AS.

Selanjutnya, BNI yang berada pada posisi 835. BNI menjadi bank BUMN ketiga yang masuk dalam daftar perusahaan publik terbesar di dunia.

Pendapatan bank ini tercatat 4,9 miliar dolar AS, dengan raihan laba 1,1 miliar dolar AS.

Rini menegaskan, kinerja positif ini akan dijaga dan tingkatkan agar BUMN dapat terus melayani negeri, menjadi agen pembangunan yang berfokus pada peningkatan kesejahteraan masyarakat.

"Kementerian BUMN senantiasa berkomitmen untuk selalu meningkatkan kinerja dan layanan seluruh BUMN. Termasuk juga memperkuat peran BUMN sebagai agen pembangunan," kata Rini.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas