Harga Sepeda Lipat Pacific, Polygon, United, dan Element, Mulai Rp 1,7 Jutaan hingga Rp 35 Juta
Daftar harga sepeda lipat merek Pacific, Polygon, United, dan Element terbaru bulan Juni 2020 mulai Rp 1,7 Jutaan hingga Rp 35 Juta
Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Ayu Miftakhul Husna
TRIBUNNEWS.COM - Berikut harga sepeda lipat merek Pacific, Polygon, United, dan Element terbaru.
Daftar harga sepeda lipat terbaru ini berkisar antara Rp 1,7 juta hingga Rp 35 jutaan.
Untuk Anda yang mencari sepeda lipat, berikut Tribunnews.com rangkum harga sepeda lipat Pacific, Polygon, United, dan Element terbaru bulan Juni 2020.
Daftar Harga Sepeda Lipat
1. Pacific
- Pacific 2990 HT-V 16″: Rp 2.730.000
- Pacific 2980 HT 16″: Rp 2.780.000
- Pacific 2980 HT 20″: Rp 2.800.000
- Pacific 2990 HT-V 20″: Rp 2.850.000
- Pacific 2980 HT DISC 20″: Rp 2.900.000
Baca: 5 Sepeda Polygon yang Cocok untuk Pemula dan Spesifikasinya, Ada Heist 2 Harga Rp 4 Jutaan
- Pacific 2980 RX-V 16″: Rp 2.930.000
- Pacific 2980 RX 2.0 VT: Rp 3.200.000
- Pacific 2980 RX 5.0 DISC 20″: Rp 3.300.000
- Pacific 2980 RX-V 20″: Rp 3.000.000
- Pacific SPLENDID 1.0 20″: Rp 3.300.000
- Pacific 2980 RX 6.0 VT DISC 20″: Rp 3.500.000
- Pacific VELOCE 1.0 16″: Rp 3.650.000
- Pacific VELOCE 1.0 20″: Rp 3.700.000
- Pacific VELOCE 2.0 DISC VT: Rp 3.850.000
- Pacific SPLENDID 3.0: Rp 3.800.000
- Pacific SPLENDID 5.0: Rp 4.000.000
- Pacific SPLENDID 7.0 VT: Rp 4.300.000
- Pacific NORIS 1.0 VT 16″: Rp 4.280.000
- Pacific NORIS 2.0 20″: Rp 4.380.000
- Pacific NORIS 2.1 16″: Rp 4.400.000
- Pacific NORIS 2.1: Rp 4.450.000
- Pacific NORIS 2.2: Rp 4.500.000
Baca: Daftar Harga Sepeda Lipat United, Seli Tipe Cora 9S hingga Pact Mulai Rp 2 Jutaan
- Pacific NORIS 2.0 TRANSFORMERS EDITION: Rp 4.600.000
- Pacific NORIS 2.8 20″: Rp 5.400.000
- Pacific NORIS 3.0 22″: Rp 6.900.000
- Pacific NORIS PRO: Rp 7.500.000
- Pacific NORIS 3.0 20″: Rp 6.800.000
- Pacific ILLUTION 3.0 20″: Rp 13.300.000
- Pacific ILLUTION 3.5: Rp 15.800.000
- Pacific ILLUTION 5.0 (EBIKE) 20″: Rp 23.000.000
- Pacific ILLUTION E9 (E-BIKE): Rp 35.000.000
Selengkapnya: pacific-bike.com
2. Polygon
- Polygon URBANO 3: Rp 3.650.000.
- Polygon URBANO I3: Rp 4.100.000.
Selengkapnya: polygonbikes.com
Baca: Daftar Harga Sepeda Lipat Mulai Rp 1,7 Juta hingga Rp 35 Juta: Polygon, United, Pacific dan Element
3. United
- United STYLO 16 (2020): Rp 1.700.000
- United STYLO 16: Rp 1.785.000
- United STYLO 20: Rp 2.087.000
- United QUEST C1.02 (2020): Rp 2.100.000
- United QUEST C1.02: Rp 2.100.000
- United STYLO 20" (2020): Rp 2.400.000
- United CORA 7S (2020): Rp 2.867.000
- United PACT : Rp 3.335.000
- United CORA 9S (2020): Rp 3.734.000
- United TRIFOLD 1S: Rp 5.334.000
- United TRIFOLD 3S: Rp 6.667.000
- United TRIFOLD 7S: Rp 7.950.000
- United TRIFOLD 8D: Rp 10.500.000
- United TRIFOLD 11 REFLEX: Rp 14.700.000
Selengkapnya: unitedbike.com
4. Element
- Element Folding Bike Ecosmo Captain America Edition: Rp 3.150.000
- Element Folding Bike Ecosmo Iron Man Edition: Rp 3.750.000
- Element Folding Bike Ecosmo Z8 Black Panther Edition: Rp 4.250.000
- Element Folding Bike Troy Vol.2: Rp 4.000.000
- Element Folding Bike Troy Vol.2 Bike To Work Edition: Rp 4.350.000
- Element Folding Nicks (451) 20 inchi 9 Speed: Rp 4.450.000
- Element Folding Pikes 16 inchi 8 Speed: Rp 7.625.000
- Element Folding 20 inch Dahon Ion Chicago 8 Speed: Rp 6.500.000
- Element Folding 20 inch Dahon Ion Madison 7 Speed: Rp 4.650.000
- Element Folding 20 inch Dahon Ion Eugene 9 Speed: Rp 7.900.000
- Element Folding 20 inch Dahon Ion Denver 10 Speed: Rp 10.200.000
Selengkapnya: elementmtb.com
*)Disclaimer: Harga dan ketersediaan barang dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
(Tribunnews.com/Fajar)