Sosok 2 Politikus yang Masuk Daftar 50 Orang Terkaya Indonesia, Intip Deretan 'Sumber' Uangnya
Inilah dua politikus yang masuk daftar 50 orang terkaya di Indonesia. Mereka memiliki segudang 'sumber' uang.
Editor: Listusista Anggeng Rasmi
TRIBUNNEWS.COM - Inilah dua politikus yang masuk daftar 50 orang terkaya di Indonesia.
Mereka memiliki segudang 'sumber' uang.
Daftar 50 orang terkaya di Indonesia itu berdasarkan majalah Forbes periode tahun 2020.
Dalam majalah tersebut, pada daftar teratas masih didominasi wajah-wajah lama.
Ada dua nama besar yang tercatat sebagai politikus Tanah Air.
Mereka berdua terjun ke politik, bahkan turut membesarkan parpol yang menaunginya.
Baca juga: Profil 2 Wanita Terkaya Indonesia, Ada yang Usianya Baru 40 Tahunan dan Satunya Juragan Makeup
Baca juga: DAFTAR LENGKAP 10 Calon Kepala Daerah Pilkada 2020 Paling Kaya, Gibran Putra Jokowi Tak Termasuk
Siapa saja ya?
Simak ulasan berikut.
Profil 2 politikus Indonesia yang masuk daftar 50 orang terkaya Indonesia:
1. Hashim Djojohadikusumo ( Partai Gerindra)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.