Cara Cek Diskon Listrik PLN Agustus 2021, Stimulus Listrik Diperpanjang hingga Desember 2021
Berikut ini cara cek diskon listrik bulan Agustus 2021, beserta rincian besaran diskon yang diperpanjang hingga Desember 2021.
Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Daryono
- Kemudian, pilih Info Stimulus
- Masukan nomor meter/ID pelanggan, klik Kirim
- Maka, akan muncul data historis penerimaan stimulus selama masa diskon tarif
Bagi pelanggan prabayar, terdapat link untuk membayar tagihan listrik dan memuat informasi besaran stimulus yang didapatkan sebelumnya.
Bagi pelanggan pascabayar, terdapat link untuk membeli token melalui PLN Mobile dan memuat informasi stimulus token yang didapatkan sebelumnya.
Cara Mendapatkan Diskon Listrik PLN
Bagi pelanggan pascabayar, diskon diberikan dengan langsung ke rekening listrik pelanggan.
Sementara untuk pelanggan prabayar, diskon tarif listrik diberikan saat pembelian token listrik.
Pelanggan tak perlu lagi mengakses WhatsApp, website stimulus.pln.co.id atau aplikasi PLN Mobile untuk mendapatkannya.
Selanjutnya, khusus untuk pembebasan biaya beban, abonemen, dan pembebasan ketentuan rekening minimum, pemberian stimulus akan diberikan secara otomatis dengan memotong tagihan rekening listrik konsumen sosial, bisnis dan industri.
Potongan sebesar 50 persen hanya diberikan untuk biaya beban atau abonemen dan biaya pemakaian rekening minimum.
Baca juga: PLN telah Salurkan Stimulus Listrik ke 31,94 Juta Pelanggan, Nilainya Capai Rp 7,2 Triliun
Rincian Besaran Diskon Listrik PLN
Berikut ini rincian besaran diskon stimulus PLN, dikutip dari akun resmi Instagram PLN, @pln_id:
a. Stimulus diskon listrik untuk pelanggan golongan rumah tangga dengan daya 450 VA (R1/TR 450 VA), bisnis kecil daya 450 VA (B1/TR 450 VA), dan industri kecil daya 450 VA (I1/TR 450 VA):