Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

Market Cap RichQUACK Naik Rp3,6 T Dalam 5 Bulan, Diprediksi Bakal Saingi SHIB & DOGE di Pasar Kripto

Kapitalisasi pasar RichQUACK yang kecil dibandingkan SHIB dan Doge dinilai memiliki lebih banyak ruang untuk tumbuh.

Editor: Content Writer
zoom-in Market Cap RichQUACK Naik Rp3,6 T Dalam 5 Bulan, Diprediksi Bakal Saingi SHIB & DOGE di Pasar Kripto
RichQUACK
Market Cap RichQUACK Naik Rp3,6 T Dalam 5 Bulan, Diprediksi Bakal Saingi SHIB & DOGE di Pasar Kripto 

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Selain Bitcoin yang telah lebih dulu populer, kini investasi jenis mata uang kripto semakin bertambah dan beragam. Salah satu jenis mata uang kripto yang sedang naik daun dan menjanjikan keuntungan saat ini adalah RichQUACK.

Meski belum sebesar pesaingnya Shiba Inu/SHIB dan DOGE yang memiliki kapitalisasi pasar miliar dollar, proyek bertema bebek ini berkembang pesat dengan kapitalisasi pasar di awal $50.000 menjadi $250.000.000 (Rp3,6 triliun) sejak mulai diperdagangkan pada PancakeSwap 9 Juni 2021.

Angka ini kemungkinan masih akan terus meningkat. Apalagi melihat RichQUACK masih memiliki banyak potensi karena kapitalisasi pasarnya yang masih hanya $250 juta. Hal ini pun menjadikan RichQUACK layak disebut sebagai pesaing baru yang tangguh untuk semua orang di ruang kripto.

Kapitalisasi pasar RichQUACK yang kecil dibandingkan SHIB dan Doge dinilai memiliki lebih banyak ruang untuk tumbuh, mampu menaklukan banyak nol, serta akan melahirkan banyak jutawan baru.

Perlu diketahui, RichQUACK.com adalah token Binance Smart Chain (BSC) hiper deflasi dengan likuiditas otomatis yang menghasilkan dan membayar sendiri imbalannya kepada pemegang QUACK atau disebut juga “mampu menghasilkan tanpa gesekan”.

Cukup simpan dan tahan $QUACK di dompet kripto Anda, dan dapatkan bunga di setiap transaksi jual-beli yang terjadi. Di sini, pemilik berkesempatan untuk menghasilkan uang lewat cara berinvestasi dan memegang mata uang kripto ini.

RichQUACK juga akan merilis “Launchpad Platform” di akhir Q4, 2021 ini. Ini adalah kasus penggunaan QUACK yang pertama, di mana RichQUACK akan membantu proyek-proyek lain untuk merilis token barunya di Launchpad Platform miliknya

Berita Rekomendasi

Proyek-proyek yang terpilih untuk di inkubasi nantinya akan mendapatkan dukungan berupa uang modal sebesar $100,000, dan dukungan untuk memasarkan proyek baru tersebut.

Selain Launchpad Platform, RichQUACK juga akan meluncurkan Raffle Platform, di mana orang yang memegang QUACK bisa memenangkan undian berhadiah.

Makin dikenal

Eksistensi RichQUACK semakin terlihat berkat banyaknya acara yang mereka gelar setiap harinya. Maka itu, tak mengherankan, meskipun baru berusia 5 bulan, RichQUACK telah dikenal sebagai salah satu grup cryptocurrency paling aktif di platform telegram.

Hal ini dibuktikan dengan RichQUACK yang masuk nominasi di twitter sebagai komunitas telegram paling aktif. Klik di sini untuk lebih tahu mengenai grup telegram RichQUACK.

Kini RichQUACK memiliki lebih dari 78.000 pengikut di twitter dan 65.000 anggota komunitas telegram yang solid. Bahkan, jumlah pengikut RichQUACK lebih banyak daripada DogeCoin di CoinMarketCap.

Market Cap RichQUACK Naik Rp3,6 T Dalam 5 Bulan 12

Dalam kurun waktu yang singkat tersebut, RichQUACK telah menjadikan anggota komunitasnya sebagai miliarder. Ini pun sejalan dengan tujuan hadirnya RichQUACK, yaitu untuk menciptakan lebih banyak miliarder di masa depan.(*)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas