Aksi Beli Bersih Investor Asing Capai Rp 1,29 Triliun, IHSG Akhir Pekan Ditutup Naik ke Level 7.210
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melesat 83,46 poin atau 1,17% ke level 7.210,83 pada penutupan perdagangan
Editor: Hendra Gunawan
1. PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA) 8,87% ke Rp 5.525 per saham
2. PT Vale Indonesia Tbk (INCO) 5,57% ke Rp 7.575 per saham
3. PT United Tractors Tbk (UNTR) 5,34% ke Rp 28.600 per saham
Top Losers LQ45 adalah:
1. PT Bukalapak.com Tbk (BUKA) 2,25% ke Rp 348 per saham
2. PT Indofood CBP Sukes Makmur Tbk (ICBP) 1,65% ke Rp 7.450 per saham
3. PT Charoen Pokphand Indonesia Tbk (CPIN) 0,90% ke Rp 5.500 per saham
Investor asing mencatat net buy sebesar Rp 1,29 triliun di seluruh pasar.
Asing mencatat net buy terbesar pada saham PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM) sebesar Rp 290,7 miliar; PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) sebesar Rp 219,3 miliar dan PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) sebesar Rp 201,4 miliar.
Sementara itu, asing mencatat net sell terbesar pada saham PT Adaro Energy Tbk (ADRO) sebesar Rp 61,3 miliar; PT Sinar Mas Multiartha Tbk (SMMA) Rp 42,5 miliar dan PT Bumi Resources Tbk (BUMI) sebesar Rp 41,8 miliar. (Noverius Laoli)