Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

Daftar Lokasi serta Jadwal Penukaran Uang Lebaran 2023 di Medan dan Sekitarnya

Daftar lokasi serta jadwal penukaran uang baru di wilayah Medan dan sekitarnya untuk kebutuhan Lebaran 2023.

Penulis: Namira Yunia Lestanti
Editor: Suci BangunDS
zoom-in Daftar Lokasi serta Jadwal Penukaran Uang Lebaran 2023 di Medan dan Sekitarnya
KOMPAS.con / Garry Andrew Lotulung
Perwakilan BI Sumatra Utara membuka layanan penukaran uang baru lebaran lewat program Serambi mulai tanggal 20 Maret sampai 20 April 2023. 

TRIBUNNEWS.COM – Berikut adalah daftar lokasi dan jadwal penukaran uang baru di wilayah Medan dan sekitarnya untuk kebutuhan Lebaran 2023.

Meningkatnya antusias masyarakat yang hendak menukarkan uang baru menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H.

Mendorong kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Sumatra Utara untuk kembali membuka layanan penukaran uang baru lebaran di tahun ini.

Lewat program yang dinamai Serambi (Semarak Rupiah Ramadhan), nantinya masyarakat di Sumatra Utara termasuk Medan dapat menukarkan uang lamanya ke bentuk uang kertas baru.

Adapun layanan penukaran uang baru melalui layanan kas terpadu akan diselenggarakan mulai tanggal 20 Maret sampai 20 April 2023.

Penukaran uang baru melalui layanan kas terpadu di wilayah Sulawesi Selatan bisa dilakukan tanpa lebih dulu mendaftar secara online.

Berikut adalah beberapa lokasi penukaran uang baru di berbagai wilayah Medan dan sekitarnya, dikutip dari bi.go.id

Berita Rekomendasi

- Bank BCA Jl. Diponegoro Medan
- Bank BCA Jl.m.t. Haryono No.a-1 Medan
- Bank BCA Jl. Jend. Sudirman No.218 Tebing Tinggi 4. Bank BCA Jl. Asia Medan
- Bank BRI Jl. Putri Hijau No.17 Medan
- Bank BRI Jl. S.m. Raja Medan
- Bank BRI Jl. Sutomo Binjai
- Bank BRI Jl. Raya Medan, Lubuk Pakam
- Bank BRI Jl. Kh. Zainul Arifin No.52 Stabat
- Bank BRI Jl. Gatot Subroto Medan
- Bank BRI Jl. M.h Thamrin No 160 Medan
- Bank BRI Jl. Sutomo No.24 B Tebing Tinggi
- Bank BRI Jalan Merdeka No.2
- Bank BRI Jl. Gomo No. 1-3
- Bank BRI Jl. Diponegoro No. 77
- Bank BRI Jl. Brigjend Katamso No. 3
- Bank BRI Jl. Jend. Sudirman No. 36
- Bank BRI Jl. Sisingamangaraja No. 250 A
- Bank BRI Jl. Merdeka No. 53
- Bank BNI Jl. Ki Hajar Dewantara
- Bank BNI Jl. Diponegoro No. 47
- Bank BNI Jl. Imam Bonjol No. 40
- Bank BNI Jl. S. Parman No.34
- Bank BNI Jl. Pemuda No.12 Medan
- Bank BNI Jl. Dr. Mansyur Medan
- Bank BNI Jl. Burung Laut No.7 Kim, Medan
- Bank BNI Jalan Merdeka No.29
- Bank BNI Jl. Patrice Lumumba I No. 5 29. Bank BNI Jl. Williem Iskandar No. 173
- Bank BNI Jl. Ki Hajar Dewantara
- Bank BNI Jl. Sisingamangaraja No. 82
- Bank BNI. Sisingamangaraja No. 104
- Bank BNI Jl. Merdeka 35. Bank Mandiri Jl. Balai Kota, Medan
- Bank Mandiri Jl. Pulau Pinang, Medan
- Bank Mandiri Jl. Kapten Muslim, Medan
- Bank Mandiri Jl. Gatot Subroto, Petisah Medan
- Bank Mandiri Jl. Balai Kota, Medan
- Bank Mandiri Jl. Pulau Pinang, Medan
- Bank Mandiri Jl. Kapten Muslim, Medan
- Bank Mandiri Jl. Gatot Subroto, Petisah Medan
- Bank Mandiri Jl. Brigjend Katamso No. 43
- Bank Mandiri Jl. Jend. Sudirman No. 30
- Bank Mandiri Jl. Merdeka No. 101
- Bank Mandiri Jl. Williem Iskandar No. 105
- Bank Mandiri Jl. Merdeka No. 56
- Bank Mandiri Jl. Kihajar Dewantara No. 30
- Bank Mandiri Jl. Sisingamangaraja No. 82
- Bank Mandiri Jl. Merdeka Ujung No. 140
- Bank BPD Sumut Jl. Dr. Mansyur No. 9 Medan
- Bank BPD Sumut Jl. Medan- Batang Kuis, Medan
- Bank BPD Sumut Jl. Gatot Subroto No. 556 Ab Medan
- Bank BPD Sumut Jl. Gajah Mada Pekan Kuala, Langkat
- Bank BPD Sumut Jl. Kol. Yos Sudarso, Pulo Brayan Medan
- Bank Muamalat Jl. Balai Kota, Medan
- Bank Muamalat Jl. Iskandar Muda, Medan
- Bank Muamalat Jl. H.m. Yamin, Medan
- Bank Muamalat Jl. A.r. Hakim Medan
- Bank Muamalat Jl. Jend. Sudirman, Binjai
- Bank Muamalat Jl. Kh. Zainil Arifin, Stabat
- Bank Btpn Syariah Jl. S. Parman Komplek The Crown No. A6-a7 Medan

Untuk cara penukaran uang baru melalui layanan kas terpadu, pengguna hanya perlu datang ke layanan perbankan terdekat.

Dengan membawa KTP serta uang lama sesuai nominal yang telah Anda tentukan.

Sementara penukaran uang baru di Kas Keliling di Medan dan sekitarnya dapat dilakukan lebih dulu dengan melakukan pemesanan atau mendaftar secara online di laman pintar.bi.go.id.

Daftar Paket Penukaran Uang Baru


- Pecahan Rp 20.000 maksimal penukaran sebanyak Rp 2.000.000

- Pecahan Rp 10.000 maksimal penukaran sebanyak Rp 1.000.000

- Pecahan Rp 5.000 maksimal penukaran sebanyak Rp 500.000

- Pecahan Rp 2.000 maksimal penukaran sebanyak Rp 200.000

- Pecahan Rp 1.000 maksimal penukaran sebanyak Rp. 100.000

Disclaimer
Di luar paket tersebut, nasabah dapat menukarkan uang dengan jumlah maksimum Rp3.800.000

(Tribunnews.com/Namira Yunia Lestanti)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas