Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

6 Cara Mencari ATM BRI Terdekat saat Perjalanan Mudik, Modal Ponsel dan Sinyal yang Stabil

Cara mencari ATM BRI terdekat saat berada di tengah perjalanan,bermodalkan handpohone dan sinyal yang stabil.

Penulis: Namira Yunia Lestanti
Editor: Nuryanti
zoom-in 6 Cara Mencari ATM BRI Terdekat saat Perjalanan Mudik, Modal Ponsel dan Sinyal yang Stabil
KONTAN
Ilustrasi - Saat ini keberadaan ATM terdekat sangat mudah terlacak hanya dengan menggunakan ponsel dan jaringan yang kuat. Dengan begitu Anda tak perlu mendatangi kantor cabang terdekat untuk bertransaksi. 

TRIBUNNEWS.COM – Simak cara mencari ATM BRI terdekat saat berada di tengah perjalanan, hanya dengan bermodalkan handphone dan sinyal yang stabil.

PT Bank Rakyat Indonesia Tbk atau bank BRI merupakan satu di antara bank dengan jumlah nasabah terbanyak di Indonesia.

Keberadaan ATM Bank BRI terdekat sangat dibutuhkan oleh nasabah untuk keperluan berbagai macam transaksi terlebih saat melakukan perjalanan jauh.

Namun kini Anda tak perlu khawatir apabila kesulitan mencari ATM terdekat termasuk ATM BRI untuk melakukan transaksi tarik tunai atau setor tunai.

Dengan mengetahui ATM BRI terdekat, nasabah juga bisa melakukan transaksi kirim uang, transfer antarbank hingga pembayaran berbagai macam tagihan kapan saja dan dimana saja.

Hal ini karena mesin ATM BRI buka selama 24 jam.

Saat ini keberadaan ATM terdekat sangat mudah terlacak hanya dengan menggunakan ponsel dan jaringan yang kuat.

BERITA REKOMENDASI

Dengan begitu Anda tak perlu mendatangi kantor cabang terdekat untuk bertransaksi.

Mengingat selama libur lebaran pada periode 19-24 April 2023, sejumlah kantor cabang Bank BRI menutup layanan operasionalnya, seperti yang dikutip dari laman Bank BRI.

Setidaknya, ada 6 cara mudah yang bisa dilakukan untuk mencari ATM BRI terdekat lewat HP, berikut penjelasannya:

1. Mencari ATM BRI terdekat via website resmi

- Buka browser di HP Anda.


- Pastikan paket data internet aktif.

- Masuk ke web resmi BRI di https://bri.co.id/lokasi

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas