Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Bisnis

Harga Berbagai Jenis Cabai Terpantau Turun, Daging Ayam Naik Tipis

Harga sejumlah kebutuhan bahan pokok menjelang Hari Raya Idul Adha 2023 terpantau turun.

Penulis: Endrapta Ibrahim Pramudhiaz
Editor: Choirul Arifin
zoom-in Harga Berbagai Jenis Cabai Terpantau Turun, Daging Ayam Naik Tipis
WARTA KOTA/WARTA KOTA/YULIANTO
Pedagang cabai merah keriting menunggu pembeli di Pasar Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Selasa (12/7/2022). Warta Kota/YULIANTO 

Daging ayam ras segar: Rp40.400 per kg

Daging sapi kualitas 1: Rp139.500 per kg

Daging sapi kualitas 2: Rp130.000 per kg

Telur ayam ras segar: Rp31.550 per kg

Bawang merah ukuran sedang: Rp40.800 per kg

Bawang putih ukuran sedang: Rp39.450 per kg

Cabai merah besar: Rp49.300 per kg

Baca juga: Jokowi Tinjau Pasar Palmerah, Terkejut Harga Daging Ayam Tembus Rp 50.000 Per Kg

BERITA TERKAIT

Cabai merah keriting: Rp48.000 per kg

Cabai rawit hijau: Rp40.700 per kg

Cabai rawit merah: Rp49.050 per kg

Minyak goreng curah: Rp15.550 per kg

Minyak goreng Kemasan bermerk 1: Rp21.350 per kg

Minyak goreng kemasan bermerk 2: Rp19.900 per kg

Gula pasir kualitas premium: Rp16.000 per kg

Gula pasir kokal: Rp14.700 per kg

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas