Daftar Tol yang Alami Kenaikan Tarif Selama 2023, Ada Jagorawi dan JORR
Sejumlah jalan tol di Tanah Air selama 2023 mengalami kenaikan tarif seperti Jagorawi dan JORR.
Penulis: Endrapta Ibrahim Pramudhiaz
Editor: Sanusi
WARTA KOTA/ANGGA BHAGYA NUGRAHA
Pengendara melintas di jalan Tol Cijago Seksi 3A, Kukusan, Beji, Kota Depok, Jawa Barat, Senin (6/3/2023). Proyek jalan tol ini sedang dalam tahap finalisasi. Tol Cijago Seksi 3A Kukusan-Cinere sepanjang 3 kilometer tersebut saat ini realisasi konstruksinya sudah mencapai 98% dan sedang dalam proses Uji Laik Fungsi. WARTA KOTA/ANGGA BHAGYA NUGRAHA
- Golongan III: Rp 5.000 yang semula Rp 4.500
- Golongan IV: Rp 6.500 yang semula Rp 6.500
- Golongan V: Rp Rp 6.500 yang semula Rp 6.500
Lalu, PT Cibitung Tanjung Priok Port (CPT) Tollways juga memberlakukan tarif baru untuk pengguna tol Cimanggis - Cibitung Seksi 1 dan 2A.
PT CPT menjelaskan penyesuaian tarif tol Cimanggis – Cibitung telah diberlakukan sejak 19 Agustus 2023
Tarif baru Tol Cimanggis-Cibitung pada 18 Agustus 2023:
• Ruas Cimanggis-Gerbang Tol Jatikarya dan sebaliknya:
Berita Rekomendasi
- Golongan I Rp5.500
- Golongan II Rp8.500
- Golongan III Rp8.500
- Golongan IV Rp11.500
- Golongan V Rp11.500
• Ruas Cimanggis-Gerbang Tol Nagrak dan sebaliknya:
- Golongan I Rp13.500
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.