Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sebaran 8.955 Kasus Baru Covid di Indonesia Hari Ini: Jateng Tertinggi, DKI Urutan ke-6

Dengan demikian, jumlah keseluruhan positif Covid-19 saat ini lebih dari 4 juta kasus atau sebanyak 4.109.093 kasus.

Editor: Malvyandie Haryadi
zoom-in Sebaran 8.955 Kasus Baru Covid di Indonesia Hari Ini: Jateng Tertinggi, DKI Urutan ke-6
Shutterstock
Ilustrasi 

26 Kepri 83

27 Sumsel 82

28 Sulbar 59

29 Papua Barat 50

30 Gorontalo 35

31 Bengkulu 25

32 Sultra 24

Berita Rekomendasi

33 Malut 14

34 Maluku 6

Harga Tes Antigen di Pulau Jawa dan Bali Turun Jadi Rp 99 Ribu

Kementerian Kesehatan menetapkan standar harga terbaru pemeriksaan Rapid Diagnostic Test Antigen (RDT-Ag) dari Rp 250.000 menjadi Rp 99.000 untuk Pulau Jawa dan Bali serta Rp 109.000 untuk luar Pulau Jawa dan Bali.

“Dari hasil evaluasi, kami sepakati bahwa batas tarif tertinggi pemeriksaan RDT-Ag diturunkan menjadi Rp 99.000,00 untuk pulau Jawa dan Bali, serta sebesar Rp.109.000,00 Rupiah) untuk luar pulau Jawa dan Bali,” kata Direktur Pelayanan Kesehatan Prof Abdul Kadir dalam keterangan pers secara virtual pada Rabu (1/9/2021).

Direktur Pengawasan Bidang Pertahanan dan Keamanan BPKP, Dr. Faisal, SE., MSi menjabarkan evaluasi harga acuan tertinggi RDT Antigen oleh BPKP dilakukan sesuai surat permohonan Dirjen Pelayanan Kesehatan Kementerian Kesehatan Nomor JP.02.03/I/2841/2021 tentang Permohonan Evaluasi Batasan Tarif Tertinggi Pemeriksaan RT-PCR dan RDT-Ag.

Baca juga: Tarif Tes Rapid Antigen Turun, Kemenkes Tetapkan Batas Tarif Tertinggi yakni Rp 99 Ribu di Jawa-Bali

Adapun penetapan batasan tarif tertinggi ini berdasarkan hasil evaluasi pemerintah dengan mempertimbangkan komponen jasa pelayanan/SDM, komponen reagen dan bahan habis pakai (BHP), komponen biaya administrasi, Overhead dan komponen biaya lainnya yang kita sesuaikan dengan kondisi saat ini.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas