Update Covid-19 Global 30 Oktober 2022: Total Infeksi 635,2 Juta, Jumlah Pasien Sembuh 614,3 Juta
Infeksi covid-19 yang tercatat secara global per Minggu (30/10/2022) tembus 635,2 juta kasus, dengan kasus aktif di seluruh dunia 14,3 juta.
Penulis: Andari Wulan Nugrahani
Editor: Pravitri Retno W
TRIBUNNEWS.COM - Berikut update data Covid-19 secara global, Minggu (30/10/2022) pukul 10.00 WIB.
Per hari ini, total kasus Covid-19 yang dilaporkan secara global menyentuh angka 635.289.374.
Jumlah kematian dan mereka yang telah sembuh dari Covid-19 masing-masing mencapai 6.593.220 dan 614.364.762 orang.
Sementara itu, kasus aktif yang tersebar di seluruh dunia kini mencapai 14.331.392.
Berikut daftar 20 negara dengan infeksi virus corona terbanyak di dunia:
Dunia
Total kasus: 635.289.374
Meninggal: 6.593.220
Sembuh: 614,364.762
Kasus aktif: 14.331.392
Baca juga: Selama Pandemi Covid-19, Pengiriman Barang ke Luar Negeri Meningkat Hingga 40 Persen
1. Amerika Serikat
Total kasus: 99.341.447
Meninggal: 1.095.199
Sembuh: 96.858,003
Kasus aktif: 1.388.245
2. India
Total kasus: 44.651.581
Meninggal: 529.008
Sembuh: 44.102.852
Kasus aktif: 19.721
3. Prancis
Total kasus: 36.793.161
Meninggal: 156.832
Sembuh: 35.709.421
Kasus aktif: 926.908
4.Jerman
Total kasus: 35.571.130
Meninggal: 153.544
Sembuh: 33.801.900
Kasus aktif: 1.615.686
5. Brasil
Total kasus: 34.865.218
Meninggal: 688.143
Sembuh: 34.038.995
Kasus aktif: 138.080
6. Korea Selatan
Total kasus: 25.538.799
Meninggal: 29.158
Sembuh: 24.996.618
Kasus aktif: 513.023
7. Inggris
Total kasus: 23.898.489
Meninggal: 193,673
Sembuh: 23.517.365
Kasus aktif: 187.451
8. Italia
Total kasus: 23.531.023
Meninggal: 179.101
Sembuh: 22.884.717
Kasus aktif: 467.205
9. Jepang
Total kasus: 22.232.640
Meninggal: 46.594
Sembuh: 20.492.148
Kasus aktif: 1.693.898
10. Rusia
Total kasus: 21.416.922
Meninggal: 390.029
Sembuh: 20.787.116
Kasus aktif: 239.777
11. Turki
Total kasus: 16.919.638
Meninggal: 101.203
Sembuh: 16.818.435
Kasus aktif: 0
12. Spanyol
Total kasus: 13.511.768
Meninggal: 115.078
Sembuh: 13.294.994
Kasus aktif: 101.696
13. Vietnam
Total kasus: 11.502.169
Meninggal: 43.163
Sembuh: 10.602.836
Kasus aktif: 856.170
14. Australia
Total kasus: 10.376.653
Meninggal: 15.660
Sembuh: 10.216.900
Kasus aktif: 144.093
15. Argentina
Total kasus: 9.717.546
Meninggal: 129.979
Sembuh: 9.582.971
Kasus aktif: 4,596
16. Belanda
Total kasus: 8.511.830
Meninggal: 22.810
Sembuh: 8.404.981
Kasus aktif: 84.039
17. Taiwan
Total kasus: 7.658.580
Meninggal: 12.696
Sembuh: 6.858.797
Kasus aktif: 787.087
18. Iran
Total kasus: 7.557.364
Meninggal: 144.571
Sembuh: 7.331.595
Kasus aktif: 81.198
19. Meksiko
Total kasus: 7.108.686
Meninggal: 330,353
Sembuh: 6.381.688
Kasus aktif: 396.645
20. Indonesia
Total kasus: 6.487.905
Meninggal: 158.571
Sembuh: 6.305.586
Kasus aktif: 23.748
(Tribunnews.com/Andari Wulan Nugrahani)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.