Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

Update Covid-19 di Indonesia 18 Januari 2023: Tambah 339 Kasus Baru, 433 Pasien Sembuh

Pemerintah merilis perkembangan kasus harian Covid-19 di Indonesia bertambah 339 kasus dan 433 pasien sembuh pada Rabu (18/1/2023) hari ini.

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Arif Fajar Nasucha
zoom-in Update Covid-19 di Indonesia 18 Januari 2023: Tambah 339 Kasus Baru, 433 Pasien Sembuh
Tangkap layar kanal YouTube Kompas TV
Pemerintah merilis perkembangan kasus harian Covid-19 di Indonesia bertambah 339 kasus, Rabu (18/1/2023). 

"Tempat-tempat lain RS Pulau Galang, Wisma Aruk di Kalbar, Entikon Kalbar, kemudian di Surabaya sudah ditutup."

"Bahkan, tempat karantina dan isolasi di Jakarta yang awal tahun kemarin menampung puluhan ribu orang yang harus dikarantina atau diisolasi ini sudah dikembalikan ke pemda," kata Suharyanto.

Baca juga: Update Covid-19 Global 18 Januari 2023: Jumlah Kasus Capai 672.036.811

Meski begitu, pihaknya masih menyiagakan Wisma Atlet sebagai langkah antisipasi, mengingat beberapa negara di dunia mengalami peningkatan kasus.

"Banyak informasi terkait kewaspadaan dari WN Cina yang naik tapi alhamdulillah di Indonesia walaupun tak ada pembatasan mereka masuk ke wilayah NKRI, tapi sekarang masih terkendali," pungkasnya.

(Tribunnews.com/Suci Bangun DS, Reza Deni)

Simak berita lainnya terkait Virus Corona

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas