Vaksin Jenis Apa yang Dipakai untuk Booster Kedua? Ini Aturan Kemenkes
Vaksin booster kedua diberikan kepada masyarakat mulai besok Selasa, 24 Januari 2023. Vaksin jenis apa yang dipakai untuk booster kedua?
Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Wahyu Gilang Putranto
– Sinovac diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml
– Zifivax dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml
– Indovac diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml
– Inavac dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml
2. Apabila vaksin booster pertama menggunakan AstraZeneca, maka vaksin booster kedua adalah:
– Moderna diberikan separuh dosis (half dose) atau 0,25 ml
– Pfizer diberikan separuh dosis (half dose) atau 0,15 ml
– AstraZeneca diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml
3. Apabila vaksin booster pertama menggunakan Pfizer, maka vaksin booster kedua adalah:
– Pfizer diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,3 ml
– Moderna diberikan separuh dosis (half dose) atau 0,25 ml
– AstraZeneca diberikan dosis penuh (full dose) atau 0,5 ml
4. Apabila vaksin booster pertama menggunakan Moderna, maka vaksin booster kedua adalah:
– Moderna diberikan separuh dosis (half dose) atau 0,25 ml