Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sorotan Hasil WSL Season 6: Bigetron Era Tanpa Kalah & Trofi ke-20, GPX Basreng Lolos MWI 2023

Bigetron Era torehkan hasil manis kala menjuarai WSL Season 6, win rate 100 persen dan trofi ke-20 menjadi rekor pasca-menang tim berlogo Robot Merah.

Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Sorotan Hasil WSL Season 6: Bigetron Era Tanpa Kalah & Trofi ke-20, GPX Basreng Lolos MWI 2023
Kolase Tribunnews - Instagram @bigetronesports
Bigetron Era berhasil menjuarai Woman Star League (WSL) Season 6. Bigetron Era torehkan hasil manis kala menjuarai WSL Season 6, win rate 100 persen dan trofi ke-20 menjadi rekor pasca-menang tim berlogo Robot Merah. 

9. Unipin Ladies Series Sea Invitational

10. Upoint E-sport invitational

11. Build Your Gaming Empire

12. Woman Star League S4

13. Mobile Legends Women Invitational (MWI) (official by moonton)

14. Unipin Ladies Series S2

15. Upoint E-sport Invitational S2

Berita Rekomendasi

16. Woman Star League S5

17. Unipin Ladies Sea Invitational S2

18. Skyesports Sea Championship

19. IESPL Women Championship (IWC)

20. Woman Star League Season 6

4. GPX Basreng Kalah tapi Lolos MLBB Womens Invitational (MWI) 2023

Meski kalah di laga final melawan Bigetron Era, GPX Basreng tetap menjadi salah satu wakil Indonesia di ajang MWI 2023.

Pasalnya Bigetron Era terlebih dahulu mendapat tiket kala menjuarai IESPL Women Championship.

Lucunya di laga final IESPL Women Championship, GPX Basreng juga kalah dengan Bigetron Era dengan skor 3-1. (*)

(Tribunnews.com/Ali)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas