Menhub Apresiasi Program Beasiswa Gojek
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi memberikan paparan saat acara bincang inspiratif Menteri Perhubungan dalam rangka Kelulusan Penerima Beasiswa Gojek Angkatan Pertama di Jakarta, Senin (11/12/2023). Unit bisnisĀ on demand service dari Grup GoTo Gojek mengumumkan kelulusan putra-putri mitra pengemudi penerima Beasiswa Gojek angkatan pertama, sebuah langkah dari platform tersebut untuk meningkatkan taraf hidup mitra dan keluarga di dalam ekosistem GoTo. TRIBUNNEWS/HO
FOTO TERKAIT
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!


loading comments...