Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

Layanan Kereta Subway New York Terhenti Karena Dua Anak Kucing

Layanan kereta subway di Kota New York, dihentikan sementara waktu. Pelayan dihentikan karena ada dua ekor anak kucing yang masuk

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Layanan Kereta Subway New York Terhenti Karena Dua Anak Kucing
nycsubwaynews
Ilustrasi warga menunggu kereta subway di New York. 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Samuel Febriyanto

TRIBUNNEWS.COM, NEW YORK - Layanan kereta api bawah tanah (subway) di Kota New York, dihentikan sementara waktu. Pelayan dihentikan karena ada dua ekor anak kucing yang masuk ke dalam rel kereta api.

Dilansir Foxnews.com, arus listrik yang menggerakan layanan kereta api untuk trek Q, dan B dihentikan selama satu jam, di hari Kamis (29/8/2013), setelah seorang wanita mengaku kehilangan kucingnya di sistem kereta api bawah tanah terbesar di Amerika Serikat (AS).

Kucing berbulu hitam dan abu-abu itu akhir ditemukan oleh petugas stasiun, dan diselamatkan tujuh jam kemudian.  Tidak diketahui bagaiamana mereka lepas dari tangan pemiliknya, namun mereka terpantau bermain di dekat rel kereta api bertegangan tinggi. Foxnews.com

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas