Disebut Berusia 130 Tahun dan Punya 450 Cucu, Inikah Perempuan Tertua di Dunia?
Seorang wanita asal provinsi Diyarbakir, Turki disebut-sebut sebagai wanita tertua di dunia saat ini.
Editor: Wahid Nurdin
"Ketika saya bicara dengan ibu, dia selalu bercerita tentang masa lalunya. Itu membuat saya sedih," kata Telliye seperti dilansir dari Hurriyet Daily News, Selasa (25/10/2016).
"Ibu mengatakan masa lalunya sangat buruk. Ia hidup dalam kemiskinan dan tak mampu beli baju, sepatu atau alas kaki lainnya," lanjut dia.
Yang juga menarik, Tayurak ternyata tidak hapal dengan cucunya.
Untuk mengetahui jumlah cucunya, Telliye harus membuat daftar saudara, sepupu, keponakan, dan cucu setahun lalu.
Dan dari hasil perhitungan itulah diketahui kalau Taruyak kini memiliki 450 cucu.
Untuk diketahui pula, Taruyak ini sudah tiga kali menikah. (*)
Berita Rekomendasi