Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Donald Trump Resmi Menjabat Presiden Amerika Serikat

Gedung Capitol di Washington DC menjadi saksi pelantikan presiden ke-45 Amerika Serikat.

TRIBUNNEWS.COM, WASHINGTON - Gedung Capitol di Washington DC menjadi saksi pelantikan presiden ke-45 Amerika Serikat.

Disumpah dengan 2 alkitab, Donald Trump resmi menjabat presiden menggantikan Barack Obama.

Amerika Serikat resmi mempunyai presiden baru. Donald Trump telah mengucapkan sumpah jabatannya, pada Jumat (20/1/2016) siang waktu setempat.

Trump dipandu oleh ketua Mahkamah Agung, John Roberts. Trump meletakan tangan kirinya di atas 2 alkitab yang dipegang sang istri, Melania.

Kedua alkitab ini merupakan alkitab yang digunakan Presiden Abraham Lincoln dan hadiah ibunda Trump. Usai membacakan sumpah jabatan, Trump resmi menjabat Presiden Amerika Serikat.

Berita Rekomendasi
Sumber: Kompas TV
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas